SuaraBanten.id - Terungkap, alasan Kapolres Cilegon AKBP Sigit Haryono mengusir para penonton seleksi pemain Rans Cilegon FC yang digelar di Stadion Krakatau Steel atau KS.
Diketahui, Rans Cilegon FC sebelumnya bernama Cilegon United FC dan berganti nama setelah diakuisisi oleh Raffi Ahmad.
Sigit mengatakan, Polres Cilegon menyiapkan sebanyak 60 personel lantaran sudah memprediksi banyaknya penonton yang bakal menyaksikan proses seleksi.
Kata Sigit, untuk izin yang keluar baik di liga dua maupun liga satu saat ini berlangsung pertandingan tanpa ada penonton.
Baca Juga: Seleksi Rans Cilegon FC Sebabkan Kerumunan, Puluhan Penonton Diusir Polisi
"Sehingga yang ada di dalam itu pemain, staf pemain, tim medis. Sehingga tadi kami lihat ada yang masuk (penonton), kami hargai masyarakat cinta sepakbola," ungkapnya.
Meski demikian, ia mengaku harus tetap menjalankan protokol kesehatan (prokes) untuk menghindari penularan Covid-19. Ia juga menyinggung soal izin yang diberikan tanpa penonton.
"Makanya kami mohon maaf, karena izinnya tanpa penonton makanya kami keluarkan. Mereka (penonton) nurut ko, karena buat masa depan mereka juga," ungkap Sigit.
Sebelumnya diberitakan, seleksi pemain Rans Cilegon FC di Stadion KS, Kota Cilegon menyebabkan kerumunan penonton. Tak mau tinggal diam, belasan petugas kepolisian langsung mengambil tindakan tegas mengusir mereka yang sedang duduk-duduk di tribun penonton.
Pantauan SuaraBanten.id lebih dari 50 orang antusias datang ke lokasi seleksi klub sepak bola yang dahulu bernama Cilegon United FC itu.
Baca Juga: Seleksi Pemain Rans Cilegon FC, Banyak Pemain eks Cilegon United Didepak
Tak berselang lama atau hanya sekira 10 menit pasca pertandingan seleksi para pemain Rans Cilegon FC berlangsung. Puluhan penonton langsung digelandang keluar Stadion KS.
Berita Terkait
-
Bantuan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina untuk Nunung: Terbaru Transfer Uang untuk Pengobatan
-
Warung Makan Nunung di Solo Makin Sepi Usai Diganggu Pakai Tanah Kuburan, Sehari Cuma 1 Pesanan
-
Dapat Transferan Uang dari Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Nunung Kaget Lihat Nominalnya
-
Adab Nagita Slavina 'Tolak' Ucapan Terima Kasih Usai Transfer Uang ke Nunung Disorot: Dari Dulu...
-
Ucapan Nagita Slavina setelah Transfer Uang untuk Bantu Nunung Jadi Sorotan: Sederhana tapi Nusuk
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
PSU Sedot Dana Penanganan Bencana, Bupati Serang Berharap Bantuan BNPB
-
Pemasok Sianida untuk Tambang Emas Ilegal di Lebak Ditangkap Polisi
-
Satgas Pangan Serang Temukan MinyaKita Tak Sesuai Takaran
-
Diduga Tak Netral, Ratu Tatu Chasanah Dilaporkan ke Bawaslu Banten
-
Wagub Dimyati Rehab Rumah Mak Arpah, Nenek Usia 100 Tahun di Tangerang