SuaraBanten.id - Artis kondang Raffi Ahmad ungkap alasan ajak Rudy Salim kelola Rans Cilegon FC yang sebelumnya bernama Cilegon United FC.
Diketahui, setelah menakuisisi Cilegon United FC, Raffi Ahmad merubah namanya menjadi Rans Cilegon FC. Pria yang kerap dijuluki Sultan Andara, Raffi Ahmad dan Rudy Salim kini menjadi Chairman Rans Cilegon FC.
Raffi mengatakan, salah satu alasan ia mengajak Rudy Salim lantaran mempunyai spirit pengusaha.
"Rudy Salim kan sebagai enterprenuer dan pengusaha, kenapa saya ajak Rudy Salim? supaya pengusaha lain tergerak hatinya untuk melihat sepak bola Indonesia sudah maju," ungkap Raffi Ahmad saat konferensi pers yang digelar di Prestige Image Motorcars Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (31/3/2021)..
Baca Juga: Dibeli Raffi Ahmad, Diksi Cilegon Pada Rans Cilegon FC Bakal Dihilangkan
"Nah saya ajak salah satu pengusaha supaya pengusaha lain bisa involved, bisa masuk, bisa gabung, bisa memberikan kontribusi untuk sepak bola Indonesia," imbuhnya.
Dikonfirmasi terkait apakah markas di Cilegon akan direnovasi, Raffi Ahmad mengaku belum membicarakan terkait hal tersebut.
"Kami masih membicarakan dulu, ini kan mau ada bulan puasa dulu, abis bulan puasa ada liburan lebaran dulu, maksudnya ada hari libur, jadi kami diskusikan dulu," ungkapnya.
Berita Terkait
-
Viral! Diolok-olok usai Ngaku Susah dan Suka Nangis: Raffi Ahmad Pernah Kelolodan Makan Jasuke Gak?
-
Hampir Tak Bisa ke Jakarta saat Mertuanya Meninggal, Isa Bajaj Bongkar Kebaikan Raffi Ahmad
-
Denada Panik Hubungi Dokter karena Terbentur Sandaran Mobil, Hidung Barunya Rusak?
-
Motornya Ditabrak Desta, Pengendara Ini Berujung Ungkap Penyesalan Terbesar
-
Nagita Slavina ke Italia, Mama Amy Ungkap Sempat Lakukan 'Penyelewengan' Pola Asuh pada Lily
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- Siapa Lionel de Troy? Calon Bintang Timnas Indonesia U-17, Junior Emil Audero
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
Pilihan
-
Bukan Patrick Kluivert, Ini Pelatih yang akan Gembleng Mauro Ziljstra dalam Waktu Dekat
-
Tewas di Usia Muda, Diogo Jota Baru Menikah 2 Minggu Lalu, Tinggalkan 3 Anak
-
Detik-detik Diogo Jota Tewas, Mobil Hilang Kendali Lalu Terbakar Hebat di Jalan
-
Siapa Diogo Jota? Penyerang Liverpool Baru Meninggal Dunia Sore Ini karena Kecelakaan Maut
-
Indonesia Borong Energi AS Senilai Rp251 Triliun Demi Hindari Tarif Tinggi
Terkini
-
Jurus Jitu Petani Serang: Terapkan Demplot, Panen Padi Auto Melimpah
-
Aksi Massa di Serang: Tolak Penggusuran, Warga Bakar Kaos Kampanye Budi Rustandi-Nur Agus Aulia
-
Pembelaan Tiga Terdakwa Kasus Pembakaran Kandang Ayam Ditolak Hakim
-
Link DANA Kaget 1 Juli 2025: 7 Cara Cuan Instan, Siapa Cepat Dia Dapat!
-
Budi Prajogo Dicopot dari Jabatan Wakil Ketua DPRD Banten, Buntut Memo Titip Siswa di SPMB 2025