SuaraBanten.id - Hari pertama kerja, Wali Kota dan Wakil Wali Kota Cilegon, Helldy Agustian dan Sanuji Pentamarta, langsung mengumpulkan para kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan kepala bagian (Kabag) di lingkungan Pemkot Cilegon.
Ada yang menarik dari rapat perdana ini. Handphone (HP) para kepala OPD dan Kabag tak diperkenakan dibawa masuk ke ruangan.
Mereka diminta untuk menitipkan HP kepada panitia sebelum masuk Aula Setda yang dijadikan ruang rapat.
Helldy menerangkan, hal tersebut dilakukan agar para Kepala OPD dan Kabag yang hadir fokus dalam pembahasan rapat.
"Artinya kita bicara mengenai rakyat gak bisa bawa HP agar konsentrasi full, ke depan juga setiap rapat begitu," kata Helldy usai rapat, Senin (1/3/2021).
Tak hanya saat rapat, siapapun tamu yang akan menemui Helldy-Sanuji ke depannya tidak diperkenankan membawa HP dan tas.
"Tamu yang menghadap kita tidak bolehkan bawa HP dan tas. Tas tidak boleh dibawa khawatir bawa sesuatu," ujarnya.
Lebih lanjut, Helldy-Sanuji juga untuk sementara waktu tidak mau menerima tamu di ruangannya.
Ia hanya menerima tamu di rumah dinas dan itupun untuk kepentingan masyarakat.
Baca Juga: Wali Kota Cilegon Helldy Sita Ponsel Kepala Dinas saat Rapat Perdana
"Jadi intinya gini, kita tidak akan terima tamu kalau ibaratnya untuk silaturahim dan sebagainya. Kita hanya bisa terima tamu untuk masyarakat di rumah dinas sampai jam 12 malam," pungkasnya.
Kontributor : Hairul Alwan
Berita Terkait
-
5 HP Xiaomi Rp1 Jutaan Terbaik di Oktober 2025: Memori Lega, Performa Apik
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
5 HP Flagship Jadul Murah: RAM Besar, Snapdragon Sangar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan!
-
4 Rekomendasi HP Murah dengan MediaTek Dimensity 7300, Performa Gaming Ngebut Mulai dari 2 Jutaan
-
Moto G06 Power Masuk Indonesia, HP Murah Sejutaan Motorola dengan Baterai 7.000 mAh
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- 5 Link DANA Kaget Terbaru Bernilai Rp 434 Ribu, Klaim Sekarang Sebelum Kehabisan!
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
BRI Raih Penghargaan Top 50 Emiten BigCap Berkat Konsistensi Terapkan Tata Kelola Perusahaan Baik
-
Patroli Siber Diperkuat! Polisi Kejar Pelaku Teror Bom Digital yang Sasar Sekolah di Tangsel
-
AgenBRILink Permudah Akses Keuangan di Kepulauan Mentawai, Tanpa Perlu ke Kantor Cabang
-
Kaur Keuangan Sikat Dana Desa Rp1 Miliar, Rekening Desa Petir Kosong Melompong, Pelaku Kini Buron
-
Pilar Ungkap Fakta Mengejutkan, Robohnya Billboard Raksasa Ciputat Akibat Pelanggaran Serius