SuaraBanten.id - Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) menyetujui vaksin Sinovac untuk warga lanjut usia (lansia) di atas 60 tahun tahun.
Hal ini membuat Gubernur Banten Wahidin halim kemungkinan bisa mendapatkan penyuntikan vaksin Sinovac.
Diketahui politisi Partai Demokrat itu kini telah berusia 66 tahun.
Bisa divaksinnya Wahidin Halim juga dibenarkan Kepada Dinas Kesehatan Banten, Ati Pramudji Hastuti.
Namun Ati tidak tahu kapan penyuntikan vaksin Covid-19 jenis Sinovac itu akan dilakukan kepada Wahidin Halim.
“Bisa divaksin, karena di atas 60 tahun. Kapan waktunya ya tanya ke Pak Gubernur, kan di atas 60 tahun kan sudah bisa vaksin semua,” ujarnya, Minggu (14/2/2021).
Ati menyatakan vaksinasi Covid-19 untuk lansia sudah dimulai sejak beberapa hari yang lalu.
“Vaksinasi buat lansia sudah mulai. Vaksin Sinovac ini sudah terbit sertifikat keamanannya, bahwa Sinovac boleh digunakan untuk usia di atas 60 Tahun. Dan ini kita sudah mulai vaksinasikan kepada lansia di atas usia 60 tahun sejak, Senin (8/2/2021),” ujar Ati.
Dikatakan Ati, saat ini proses vaksinasi masih dilakukan bagi tenaga kesehatan (Nakes) yang bertugas di garda terdepan penanganan Covid-19.
Baca Juga: Setengah Populasi Israel Sudah Vaksinasi, Kok Kasus Covid-19 Masih Tinggi?
Termasuk di dalamnya 453 nakes yang berusia di atas 60 tahun.
“Vaksinasi tahap satu ini untuk sasaran tenaga kesehatan kita itu ditargetkan atau sasarannya sebesar 45.566,” terangnya dilansir dari Bantennews.co.id—jaringan Suara.com.
Berita Terkait
-
Gubernur Banten: Tingkat Pengangguran Masih Tinggi, Penataan Ulang Pendidikan Vokasi Jadi Prioritas
-
Aktifkan Lagi Kepsek SMAN 1 Cimarga, Tindakan Gubernur Banten Dinilai Ada Celah Hukum, Kenapa?
-
Andra Soni dari Partai Apa? Aktifkan Lagi Kepala Sekolah SMAN 1 Cimarga yang Tampar Siswa
-
Utang dan Kekayaan Andra Soni, Gubernur Banten yang Nonaktifkan Kepala Sekolah SMAN 1 Cimarga
-
Jejak Karier Andra Soni, Gubernur Banten di Tengah Polemik Kasus Kepala SMAN 1 Cimarga
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
BNN Obrak-Abrik Pabrik Tembakau Sintetis di Tangerang: Waspada, Bahan Baku Ternyata Dibeli Online!
-
LSPR Bawa Anyaman Bambu Buniayu Tangerang Go Internasional
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini