SuaraBanten.id - Situasi pandemi memaksa Kemenag Kabupaten Serang untuk menyediakan tiga kloter saja untuk para calon jemaah haji di wilayah Kabupaten Serang keberangkatan tahun 2021.
“1 kloter berjumlah 330 jemaah haji, dan hanya 990 jemaah yang berangkat,” kata Kasi Penyelenggara Haji dan Umroh, Kemenag Kabupaten Serang, Samhudi kepada Bantennews (jaringan Suara.com), Kamis(11/2/2021).
Ia menambahkan, calon jamah haji yang akan diberangkatkan adalah mereka yang sudah melunasi biaya haji.
“Sebenarnya para calon jemaah tinggal berangkat, dan tinggal tunggu visa langsung terbang ke Arab,” ucapnya.
“Jangan bingung. Tetap berdoa dan bersabar. Persoalan haji ini skala internasional, mungkin mereka sudah paham dan selalu disosialisasikan dan diberikan penjelasan,” imbuhnya.
Ia mengatakan, sejak virus corona melanda, ada ratusan calon jemaah haji asal Kabupaten Serang yang gagal berangkat pada tahun 2020.
Pihaknya mengaku, sudah melakukan sosialisasi kepada 990 calon jemaah haji oleh Kementrian Agama (Kemenag) Kabupaten Serang agar mereka bersabar dan ters berdoa.
“Mudah-mudahan tahun 2021 dapat berangkat haji, sambil menunggu informasi dari Pemerintah Pusat maupun Pemerintah Arab Saudi,” tutupnya.
Baca Juga: Ilmuwan Israel Temukan Obat Covid-19 yang 96 Persen Efektif
Berita Terkait
-
Jokowi Sebut Pedagang Pasar dan Pekerja di Mal Mulai Divaksin Pekan Depan
-
CDC Imbau Pakai Dua Masker, Efektif Tangkal Virus Corona Covid-19
-
Jokowi: Jangan Sampai yang Kena Virus 1 Orang di RT, Seluruh Kota Lockdown
-
Wisma Atlet Kini Rawat 3.478 Pasien Positif Corona, OTG Bertambah Ratusan
-
Kesaksian Warga Sebelum Leonardo Tewas Gantung Diri di Kontrakan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini
-
Pemkot Cilegon Didesak Bentuk Tim Khusus Penanganan Banjir
-
Bogor dan Serang Kompak 'Tutup Pintu' untuk Sampah Kiriman Tangsel
-
Awal Tahun yang Kelam bagi Kades Sidamukti: Jadi Tersangka Korupsi Usai Tilap Uang Negara Rp500 Juta