SuaraBanten.id - Tayangan seinetron televisi Indonesia kembali disorot warganet di dunia maya. Netizen ramai-ramai menyebut tayangan sinetron semakin memperihatinkan.
Namun, meski demikian, mereka mengklaim Komisi Penyiaran Indonesia tebang pilih dalam menerapkan peraturan penayangan di Indonesia.
Hal ini lantaran banyak tayangan anime atau kartun yang dilarang bahkan mendapatkan sensor ekstrim, sementara sinetron sama sekali tidak mendapatkan sensor berarti.
Salah satunya akun Twitter @sosmedkeras yang mengunggah salah satu adegan sinetron yang menunjukkan dua orang laki-laki dan perempuan yang tengah tidur bertindihan.
Baca Juga: Viral! Curhatan Mahasiswa Skripsi Harus Bawa Tanaman Hias oleh Oknum Dosen
"KPI?" tanya si pengunggah.
Cuitannya tersebut lantas memancing beragam reaksi dari warganet di kolom komentar. Sebagian besar, mereka menyoroti KPI yang dianggap tidak tegas dan hanya tegas dengan film kartun saja.
"Gpp bang tindih-tindhan gitu yang pnting masih pake baju, gak kayak sendi nih telanjang pantes di sensor. Gak pantes," ujar akun @mhfzhdr dengan disertai unggahan jepretan layar film Spongebob.
"Begini aja lolos sensor. Giliran spongebob cuma pake celana dalem doang diblur bahkan di cut. Siapa yang jadi napsu liat spongbob besempak, astaga," sebut @nrlhiday_.
Baca Juga: Pemilik Akun yang Viralkan Kasat Narkoba Bakal Dijerat UU ITE
Berita Terkait
-
FC Dallas Makin Populer Berkat Netizen Indonesia, Maarten Paes: Ini Gila
-
Tom Lembong Trending Usai Praperadilan Ditolak: Netizen Bandingkan Kasus Ekspor Nikel
-
Pramono Anung Bakal 'Pin' Komentar Netizen dan Beri Hadiah, Sindir Ridwan Kamil?
-
Pria Ini Bikin Publik Salfok, Netizen: Resto Aman dari Vampir
-
Viral Tak Digubris Polisi, Pria yang Teriak-teriak di Gerbang Polsek Kelapa Gading Ternyata Keluarga Tersangka Narkoba
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Tinjau Penanganan Banjir di Tangerang, Al Muktabar Dorong Pembuatan Turap Permanen
-
5 Produk yang Dijual di Blibli
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir