SuaraBanten.id - Diungkapkan Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Provinsi Banten, Budi Suhendar, setidaknya 12 dokter di Banten meninggal dunia usai terpapar Covid-19.
Sementara, dari data keanggotaan yang ia ketahui, saat ini setidaknya ada 7000-an dokter di Banten dan beberapa diantaranya masih dalam perawatan karena Covid-19.
“Sekitar 7.000 anggota, kalau yang meninggal untuk Banten kita punya data kurang lebih 12 orang,” kata Budi usai audiensi dengan Komisi V DPRD Provinsi Banten di DPRD Banten, KP3B, Curug, Kota Serang, Selasa (2/2/2021).
Dalam kesempatan ini, Budi mengaku belum merincikan jumlah dokter yang terpapar virus corona.
Baca Juga: Tok! Perda Penanggulangan Covid-19 Pemprov Banten Disahkan
“Yang terpapar secara rinci belum punya,” katanya, melansir Bantennews (jaringan Suara.com).
Guna mencegah penularan lebih parah, nggota IDI dan tenaga kesehatan (Nakes) di Banten saat ini diberi vaksinasi. Budi juga mengajak semua pihak bisa bersama-sama melakukan pencegahan penyebaran Covid-19.
“Vaksin bukan obat, vaksin adalah upaya kita meningkatkan antibodi. Mempercepaf kekebalan kelompok sehingga penyakit sulit menginfeksi. Tetap terapkam 5M (mencuci tangan, menjaga jarak, memakai masker, menghindari kerumunan dan mengurangi mobilitas),” ujarnya.
Berita Terkait
-
IDI Bogor Komitmen Tingkatkan Kapasitas Dokter, Percepat Penanganan Darurat, Hengky Apresiasi
-
PDIP Ancam Lapor MK Jika TNI, Polri dan Pejabat Negara Tak Netral Pada Pilkada Banten 2024
-
IDI Kecam Dokter Promosi Produk Kecantikan di Medsos: Melanggar Etik!
-
Kisah Pilu Keluarga Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Tol Cipularang, Tinggal di Rumah Tak Layak, Anak Putus Sekolah
-
Firasat Istri Sopir Truk Sebelum Kecelakaan Tol Cipularang: Jantung Deg-degan, Anak Nangis Terus
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024