SuaraBanten.id - Juru Bicara (Jubir) Covid-19 Kabupaten Lebak Dr. Firman Rahmatullah terkonfirmasi positif Covid-19. Hal tersebut diungkapkan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Lebak Triatno Supiono saat dikonfirmasi Suara.com, Senin (25/1/2021).
Kepala Dinkes Kabupaten Lebak Triatno Supiono membenarkan bahwa salah satu rekannya dalam penanganan virus asal Wuhan, China itu terkonfirmasi positif Covid-19.
"Iya, sudah dari Rabu (20/1/2021) lalu," katanya.
Supiono mengungkapkan, Jubir Covid-19 Kabupaten Lebak positif Covid-19 dengan disertai gejala.
Baca Juga: 10 Hari PPKM Balikpapan, Kasus Covid-19 Turun, Tapi 14 Anak Malah Terpapar
"Bergejala (disertai gejala-Red), saat ini di rawat di RSUD Banten," ungkapnya.
Berdasarkan hasil tracking, Supiono menduga Firman tertular lantaran kontak erat dari keluarganya.
"Kalau dilihat sih kontak erat keluarga, karena memang istrinya yang kena, kemudian anaknya," ujarnya.
"Saat ini anaknya sudah pulang, istrinya saya belum dapat informasi terakhir," imbuhnya menutup percakapan.
Kontributor : Hairul Alwan
Baca Juga: Selandia Baru Laporkan Kasus Covid-19, Australia Tangguhkan Bebas Karantina
Berita Terkait
-
UMKM Kabupaten Lebak Jadikan Makanan Tradisional Andalan Bisnis, Raup Cuan Miliaran Rupiah
-
Pemkab Banten Berikan Pelatihan UMKM, Ekonomi Masyarakat Bisa Andalkan Produk Unggulan Daerah
-
Alert! Kemenkes Peringatkan Potensi Peningkatan Covid-19
-
Virus Corona Ngamuk Lagi, Kasus Covid-19 di Singapura Meroket Hingga Dua Kali Lipat
-
Berharap Tak Ada Covid Lagi, Doa Pilu Juliadi di Makam Istrinya yang Meninggal karena Virus Corona
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
Terkini
-
Kawasan Banten Lama Dipadati Ribuan Peziarah Pada Libur Lebaran
-
Pulau Merak Besar dan Pulau Merak Kecil Dipadati Ribuan Wisatawan
-
Perayaan HUT Kabupaten Pandeglang Bakal Digelar Sederhana, Buntut Efisiensi Anggaran
-
Pantai Batu Saung Anyer Dipadati Wisatawan Saat Libur Lebaran 2025
-
KMP Mutiara Ferindo II Kebakaran, 17 ABK Dievakuasi Tim SAR