SuaraBanten.id - Menyebut mobil listrik atau Electric Vehicle (EV) benak langsung lekat dengan nama Elon Musk. Ia dinobatkan sebagai orang terkaya di dunia, menggeser posisi Jeff Bezos--pemilik Amazon. Perusahaan kendaraan bertenaga non-minyak bumi dari ayah lima anak ini, Tesla Incorporation menangguk untung besar, karena diminati masyarakat global.
Dipetik kanal otomotif Suara.com, jejaring SuaraBanten.id, dari Moneyshake baru-baru ini merilis data terkait brand global yang paling banyak memproduksi dan menjual mobil listrik. Adapun parameternya adalah dalam satuan per jam berdasarkan merek dan negara.
Tesla Incorporation sebagai pembuat mobil asal Amerika Serikat mengambil porsi paling besar untuk penjualan mobil listrik. Dari data yang dipaparkan, perusahaan yqng dipimpin Elon Musk itu mampu menjual mobil listrik dalam jumlah 370.000 unit per tahun sepanjang periode penelitian.
Bahkan Tesla tercatat berhasil menjual sekitar 42 mobil per jam di seluruh dunia atau kurang dari satu mobil per menit.
Baca Juga: Orang Ini Ubah Bunyi Klakson Mobil Tesla, Suaranya Bikin Pikiran Traveling
Sebagai perbandingan, Toyota memproduksi 19,9 mobil per menit atau 1.194 mobil per jam. Dan tidak disebutkan besaran angka penjualan.
Menurut Moneyshake, seperti dikutip dari Insideevs, lima produsen mobil teratas menurut produksi per menit adalah sebagai berikut:
- Toyota: 19,9 per menit
- Volkswagen: 19,8 per menit
- Hyundai: 13,7 per menit
- General Motors: 13,0 per menit
- Ford: 12,2 per menit
Sebagai tambahan, Moneyshake mengatakan bahwa China memproduksi lebih banyak mobil per menit daripada negara lain, dengan total 48,9 unit.
Moneyshake juga melihat pendapatan pembuat mobil per menit. Berdasarkan data, Toyota masih unggul untuk urusan pendapatan, berikut perolehannya:
- Toyota : 533.676 dolar Amerika Serikat (AS)
- Volkswagen: 523.592 dolar AS
- Daimler: 359.970 dolar AS
- Ford: 285.198 dolar AS
- Honda: 270.928 dolar AS
Terakhir, publikasi itu menganalisis berapa banyak kendaraan listrik yang dijual per negara per 10.000 orang. Daftarnya adalah sebagai berikut:
Baca Juga: Sah! Tesla Siap Bikin Pabrik di India, Tahapannya Begini
- Norwegia: 148
- Swedia: 41
- Belanda: 40
- Kanada: 15
- Jerman: 13
- Britania Raya: 11
- Amerika Serikat: 10
- Prancis: 9
- China: 7
- Korea: 5
- Jepang: 3
Berita Terkait
-
Mobil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Tepat untuk Anak Muda: Hemat Bahan Bakar dan Mudah Perawatan
-
Pengumuman Resmi PPPK 2024 Tahap 2, Ini Link Cara Cek dan Informasi Lengkapnya!
-
Mobil Bekas Dibawah 40 Juta: Pilihan Hemat, Kecil, Irit, dan Mudah Parkir
-
Harga Sekelas BYD Atto 3, Cakep bak Mini Cooper: Mobil Listrik dari Nissan Rawan Bikin Kepincut
-
Nissan Luncurkan Mobil Listrik Seharga Rp200 Jutaan, Apa Kabar Penutupan Pabrik?
Terpopuler
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Berapa Biaya Pembuatan QRIS?
Pilihan
-
Bobotoh Bersuara: Kepergian Nick Kuipers Sangat Disayangkan
-
Pemain Muda Indonsia Ingin Dilirik Simon Tahamata? Siapkan Tulang Kering Anda
-
7 Rekomendasi HP Rp 5 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Lega Performa Ngebut
-
5 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta, Kabin Longgar Cocok buat Keluarga Besar
-
Simon Tahamata Kerja untuk PSSI, Adik Legenda Inter Langsung Bereaksi
Terkini
-
Pemkab Serang Siapkan Rp2,2 Miliar untuk Pengadaan Rumah dan Mobil Dinas Ratu Zakiyah
-
5 Link DANA Kaget Hari Ini, Klaim Sekarang Auto Cuan!
-
Jadi Tersangka Usai Minta Jatah Proyek, Kasus Pemerasan Ketua Kadin Cilegon Kembali Mencuat
-
Puluhan Siswa SD di Pandeglang Tiga Tahun Belajar di Teras Sekolah, Kadindikpora Ngaku Belum Tahu
-
Industri Ekspor Jawa Barat Terdampak Tarif AS, Solusi Ekonomi Harus Dimulai dari Daerah