SuaraBanten.id - Penyekatan atau penutupan terhadap beberapa ruas jalan dilakukan Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Cilegon guna mencegah terjadinya kerumunan saat malam pergantian tahun.
“Pola Traffic yang akan kita terapkan pada malam tahun baru ini, akan kita laksanakan penutupan di ruas jalan mulai dari Landmark kemudian ruas jalan yang akses belakang DPRD ditutup dan akses ADB kita tutup. mulai pukul 16.00 WIB hingga pukul 01.00 WIB,” kata Kasat Lantas Polres Cilegon AKP Ali Rahman, dikonfirmasi Bantenhits (jaringan Suara.com).
Arus kendaraan dari dalam kota yakni di jalan Nasional akan diarahkan menuju jalan Lentan Jendral Suprapto atau ke arah Anyer.
Bagi masyarakat yang hendak menuju arah Merak akan diarahkan melalui jalan Industri CM 1, begitu juga dengan masyarakat dari arah Anyer menuju arah Cilegon akan melalui ruas jalan Industri CM 1.
Baca Juga: Resep Ayam Bakar Madu untuk Jamuan Makan Malam Terakhir di 2020
“Pola Traffic dari arah dalam kota ketemu Landmark masuk ke jalan raya anyer, ketemu di CM 1 berikut juga dari anyer ketemu di CM 1 nanti berbelok ke arah ADB. Nanti kita tutup juga semua kita arahkan ke arah Merak berputuar nanti kalau mau ke Cilegon putar di STT,” ujarnya lagi.
“Perkuatan yang akan kita turunkan, untuk Satlantas Cilegon 70 personel seluruhnya kita turunkan, kemudian dibantu dengan petugas Dinas Perhubungan kota Cilegon itu ada 40 personel kemudian dan dari jajaran Polda Direktorat Lalulintas tim urai macet 20 personel,” imbuhnya.
Ali menambahkan, alun-alun Cilegon akan ditutup selama malam tahun baru. Beberapa pusat perbelanjaan juga diperkenankan tutup pada pukul 20.00 WIB.
Berita Terkait
-
Giant Sea Wall: Solusi Banjir Rob Jakarta atau Proyek Ambisius Tanpa Dana Jelas?
-
'Si Bungsu Pulang untuk Lamaran', Begini Cerita Cinta Dua Sejoli Mudik Via Pelabuhan Ciwandan
-
Cat Lover Cantik Asal Tangerang Boyong Kucing Kesayangan Mudik ke Lampung
-
H-5 Lebaran, 11.800 Motor Sudah Menyeberang ke Pulau Sumatera Melalui Pelabuhan Ciwandan
-
KMP Portlink III Tabrak Mobile Bridge Dermaga Eksekutif Pelabuhan Merak
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Distribusi Logistik PSU Kabupaten Serang di Mancak Penuh Rintangan, Jalan Terjal dan Licin
-
Korban Panganiayaan Oleh Oknum TNI di Serang Alami Trauma Mendalam
-
Gakumdu Amankan Pelaku Politik Uang Jelang PSU Kabupaten Serang, Uang Puluhan Juta Jadi Bukti
-
Diduga Dianiaya Oknum TNI, Pemuda di Serang Tewas
-
Perhiasan Batu Alam Lokal Go Internasional Bersama BRI