SuaraBanten.id - Kontestasi Pemilihan Kepala Daerah Kota Tangerang Selatan atau Pilkada Tangsel 2020 telah selesai, Rabu (9/12).
Masyarakat Tangsel yang memiliki hak pilih telah menggunakan suaranya dalam menentukan pemimpin mereka selama lima tahun ke depan.
Pilkada Tangsel 2020 diikuti tiga pasangan calon (paslon). Nomor urut 1 Muhamad - Rahayu Saraswati Djojohadikusumo.
Berikutnya paslon nomor 2 Siti Nur Azizah - Ruhamaben. Dan nomor urut 3 Benyamin Davnie - Pilar Saga Ichsan.
Baca Juga: Pilkada Tangsel, Tim Muhamad-Saras: Sampai Hari Ini Kami Masih Yakin Menang
![Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota pada Pilkada Tangsel 2020. [Instagram@kpu_kotatangsel]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/12/10/72828-paslon-pilkada-tangsel-2020.jpg)
Lantas siapakah pemenang dari Pilkada Tangsel 2020? Tentu saja pengumumannya akan dilakukan KPU Kota Tangsel selaku penyelenggara.
Namun berdasarkan hasil hitung cepat atau quick count Pilkada Tangsel 2020, Benyamin - Pilar unggul atas dua paslon pesaingnya.
Hal itu berdasarkan hasil quick count Pilkada Tangsel 2020 versi tiga lembaga survei, yaitu Indikator Politik, Lingkaran Survei Indonesia (LSI), dan Charta Politica.
Berikut hasil quick count Pilkada Tangsel versi 3 lembaga survei:
Indikator
Baca Juga: Menang Quick Count, Benyamin ke Lawan: Izin Kami Implementasikan Programnya
- Benyamin-Pilar 41,86 persen
- Muhamad - Saras 34,42 persen
- Azizah-Ruhama 23,72 persen
Lingkaran Survei Indonesia (LSI)
Berita Terkait
-
Ngotot Minta MK Diskualifikasi Rivalnya, Kubu Ruhamaben-Shinta Bongkar Kecurangan Benyamin-Pilar di Pilwalkot Tangsel
-
Masa Tenang Pilgub Banten Terusik, Airin-Ade Dituduh Bagi-bagi Uang
-
Apa Itu Catcalling? Bikin Aviani Malik Semprot Pendukung Paslon di Debat Pilkada Tangsel 2024
-
Host Debat Pilkada Tangsel Kena Catcalling, Aviani Malik Semprot Pendukung Paslon: Saya Gak Suka Anda Panggil Saya Baby!
-
Marshel Widianto Mundur, padahal Wakil Wali Kota Tangsel Berhak Dapat Gaji dan Tunjangan Selangit
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
Terkini
-
Bisakah STNK Diblokir Ikut Pemutihan Pajak? Polda Banten Jelaskan Syaratnya
-
Enam Warga Padarincang yang Demo Berujung Pembakaran Kandang Ayam Didakwa Pasal Berlapis
-
Gubernur Banten Tetapkan 19 April Jadi Libur PSU Kabupaten Serang
-
Klaster Tenun Ulos Ini Bangkit dan Menginspirasi, Berkat Dukungan Program BRI
-
UMKM Binaan BRI Go Global, Ikuti Pameran Internasional FHA-Food & Beverage 2025 di Singapura