SuaraBanten.id - Kurang dari sebulan lagi pendaftaran ajang pencarian bakat penyanyi dangdut Bintang Suara akan dibuka. Tepatnya mulai 20 Desember 2020 mendatang.
Ajang pencarian Bintang Suara merupakan kerjasama PT Arkadia Digital Media Tbk, melalui anak usaha Suara.com, dengan PT Media Musik Proaktif.
Kontes pencarian bakat yang digelar melalui audisi virtual ini bakal dibuka untuk menjaring calon bintang yang memiliki bakat menyanyi dangdut.
Kolaborasi program baru ini ditandai dengan penandatanganan dokumen kesepakatan kerja sama antara pimpinan kedua perusahaan di Jakarta pada Selasa 3 November 2020.
Baca Juga: Penyanyi Grup Orkes Surabaya Antusias Ikut Ajang Bintang Suara
Gelaran pencarian bakat ini bakal dibuka pendaftarannya mulai 20 Desember (sebelumnya tertulis awal pembukaan pendaftaran dimulai awal Januari 2021).
Bagi pemenang yang terpilih dalam ajang ini akan dikontrak untuk dibuatkan single lagu.
Jika Anda tertarik, persiapkan diri untuk menyongsong ajang Bintang Suara hanya di Suara.com.
Berikut persyaratan bagi peserta ajang Bintang Suara:
- Bisa menyanyi dangdut
- Berpenampilan menarik
- Single
- Usia 17 tahun sampai 30 tahun
- Tidak sedang terikat kontrak dengan perusahaan rekaman manapun
- Siap dikontrak dengan pihak Arkadia Digital Media & Media Musik Pro Aktif
- Likes dan follow media sosial Suara.com & Media Musik pro Aktif
- Ketentuan pemenang ajang Bintang Suara mutlak keputusan penyelenggara
Nantinya, keputusan pemenang ajang Bintang Suara mutlak ada pada keputusan penyelenggara.
Baca Juga: Dear Warga, Bu Kades Cantik Ini Ajak Kamu Ikutan Bintang Suara, Berani?
Untuk diketahui, ajang pencarian Bintang Suara ini terbuka bagi seluruh lapisan kalangan yang ingin menyalurkan bakat menyanyi dangdut.
Berita Terkait
-
Ngidam Jemblem Bikin Viral, Ini Profil Ririn DA, Biduan Muda yang Dipuji Denny Caknan
-
Mendadak Dangdut Resmi Tayang, Anya Geraldine Debut Jadi Biduan Pantura
-
Anya Geraldine Jadi Tulang Punggung Keluarga, Dituntut Totalitas Jadi Biduan di Mendadak Dangdut!
-
Wika Salim Tampil sebagai Tata, Janda Tangguh yang Hidupi Keluarga Lewat Musik di Mendadak Dangdut
-
Dibintangi Michelle Ziudith, Angel Pol: Sesusah Apapun Hidup, Jogetin Aja
Terpopuler
- Olok-olok Sepak Bola Indonesia, Erick Thohir 'Usir' Yuran Fernandes
- Ramadhan Sananta Umumkan Mau Pensiun dari Sepak Bola
- 3 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 12 GB Terbaik Mei 2025
- Selamat Datang Pascal Struijk! Calon Pemain Timnas Indonesia Diarak di Jalan Raya Inggris
- 5 Rekomendasi HP Gaming Rp1 Jutaan: Kamera Oke, RAM Besar Baterai Awet
Pilihan
-
Momen Paus Leo XIV Sapa Umat Pertama Kali dan Isi Pidato Pasca Pelantikan
-
3 Pemain China Jebolan Liga Indonesia: Tak Ada yang Sukses Berakhir Miris
-
Eks Pemain Prancis Ini Cocok Jadi Pelatih Anyar Persija: Mantan Rekan Marc Klok
-
5 Rekomendasi HP Samsung dengan NFC Harga di Bawah Rp 4 Juta, Terbaik Mei 2025
-
Eks Wapres Ma'ruf Amin Lagi-lagi Absen, Sidang Wanprestasi Mobil Esemka Tetap Berlanjut
Terkini
-
Prabowo Sebut Indonesia Jadi Tempat Uji Coba Vaksin TBC Bill Gates: Uji Cobanya ke Pejabat Kan Pak?
-
Eks Pejabat DLH Cilegon Dituntut 3,5 Tahun, Terbukti Terima Suap Rp373 Juta
-
Lagi, Calo Tenaga Kerja PT Nikomas Gemilang Diringkus, Korban Ngaku Rugi Rp126 Juta
-
Penyelundupan Daging Celeng 2,9 Ton Asal Sumatra Terungkap, Diamankan di Pelabuhan Merak
-
Tingkat Pengangguran Terbuka Banten Urutan 4 Nasional