SuaraBanten.id - Mareta Angel akhirnya angkat bicara setelah namanya dikaitkan dengan sosok artis MA yang ditangkap polisi terkait prostitusi online.
Diketahui, beberapa hari lalu, Polsek Tanjung Priok mengamankan dua artis inisial ST dan MA yang diduga terlibat prostitusi online.
Kekinian polisi menyebut ST dan MA tak ditahan polisi. Artis MA dilepas Polsek Tanjung Priok, Kamis (26/11/2020) sore.
Terkait namanya yang dikaitkan dengan artis inisial MA itu, Mareta Angel pun akhirnya buka suara.
Baca Juga: Dituduh Artis Prostitusi Online, Mareta Angel Banyak Dapat Berkah Endorse
Melalui Instagram Story-nya, Kamis malam, Mareta Angel dengan tegas membantah tudingan terlibat prostitusi online.
"Baru bangun tidur baru langsung mandi terus buka IG ternyata rame banget. Rame hujatan netizen. Ya ampun helo ada apa ini netizen yang budiman yang sok pintar, helo kalian ngapain mengaitkan aku kasus prostitusi," tutur Mareta Angel.
"Aku di rumah bangun tidur syok tiba-tiba dengan berita itu," sambungnya.
Dia juga mengingatkan kepada para netizen agar tidak asal menuduh tanpa memiliki bukti yang kuat.
"Buat akun yang sok tahu itu kalau mau hujat hati-hati yah, nggak takut keciduk kalian?" tutur Mareta Angel.
Baca Juga: Berlliana Lovell Enggan Jual Diri Meski Sering Tampil Seksi di Instagram
Seperti diketahui, polisi sebelumnya berhasil meringkus artis inisial ST dan MA. Mereka diamankan di hotel kawasan Jakarta Utara.
Berita Terkait
-
Sering Dicap Mahal, Fuji Blak-blakan Pasang Tarif Berbeda untuk Endorse UMKM
-
Selebgram Nayyara Hafeeza Tidur dengan Pacar Orang, Bukti Perselingkuhan Terbongkar
-
Selebgram Dipolisikan Gegara Dugaan Arisan Bodong, Korban Klaim Kerugian Hingga Rp1,8 Miliar
-
Uang Perusahaan Sebesar Rp2,1 Miliar Raib, Selebgram Iymel Laporkan Mantan Karyawannya Dugaan Penggelapan
-
Aset Rea Wiradinata Bakal Dilelang Usai Kasasi Ditolak MA, Noverizky Tri Putra Ucap Syukur
Tag
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
-
Investor Batalkan Proyek Baterai EV Indonesia, Investasi Lebih dari Rp300 T Lenyap
Terkini
-
Iman Ariyadi Minta Robinsar-Fajar Segera Bangun Pelabuhan Warnasari dan JLU
-
Sosok Ki Wasyid Pahlawan Geger Cilegon yang Perang Melawan Penjajah Belanda
-
Polisi Ungkap Pembunuh Sopir Taksi Online di Tangerang Konsumsi Sabu Sebelum Beraksi
-
BRI Bantu UMKM Kopi Nusantara Go Internasional Lewat Pemberdayaan
-
Pembunuhan Sadis Sopir Taksi Online di Tangerang, Jasad Dibuang ke Kali, Mobil Dijual