SuaraBanten.id - Keresahan dialami warga Dusun Kuala Penet, Desa Margasari, Kecamatan Labuhan Maringgai, Lampung Timur, sejak dua pekan terakhir.
Mereka terteror dengan kemunculan makhluk dengan penutup kain putih yang kerap muncul tengah malam.
Tak sedikit warga yang sudah melihat langsung makhluk misterius itu. Acap kali dikepung warga langsung hilang, dan muncul di tempat-tempat berbeda.
Warga berharap ada pihak yang membantu mengatasi sosok misterius yang muncul setiap malam di desa mereka dan menimbulkan keresahan warga.
"Kami berharap ada yang mau membantu menyelesaikan permasalahan ini, agar warga tidak resah dan gelisah," kata Kafi, warga setempat, dikutip dari Sinar Lampung—jaringan Suara.com—Senin (3/8/2020).
Menurut Kafi selama hampir dua minggu ini masyarakat di kampungnya resah dengan kemunculan makhluk misterius tersebut.
Sejumlah warga, kata Kafi, mengatakan pernah menyaksikan langsung kemunculan sosok misterius yang muncul setiap tengah malam itu. Dua diantaranya Bakri dan Hasbi.
"Kemunculan sosok misterius itu berpindah-pindah tempat. Banyak warga yang melihatnya, bahkan sempat dikepung tapi kemudian menghilang," ujarnya.
Terakhir, makhluk misterius itu terlihat di sebuah rumah kosong pada Rabu dini hari pekan lalu.
Baca Juga: Sebut Indonesia Tak Diakui PBB, Alasan Wanita Ini Bakar Bendera Merah Putih
Menurut warga, sosok misterius itu tidak bisa diidentifikasi karena menutup kepalanya dengan kain putih dan cepat menghilang dari pandangan.
Warga berharap keresahan mereka segera berakhir karena lelah harus berjaga setiap malam.
Berita Terkait
-
Bola Emas Misterius di Dasar Laut Alaska, Bikin Bingung Para Ilmuwan
-
Viral! Napi Ini Tolak Kebebasan dan Memilih Tetap di Penjara
-
Ponsel Misterius Realme Gunakan Dimensity 7400 Ada di Geekbench
-
BRI Tawarkan Bunga KPR 1,13% di Consumer Expo Bandar Lampung untuk Wujudkan Rumah Impian
-
Misteri Abad ke-20 Terpecahkan: Lubang Aneh di Peru Diduga sebagai Pasar Kuno
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Tiga Ancaman Serius BMKG Hari Ini: Panas Membakar, Petir Menyambar, hingga Banjir Mengintai
-
Viral! Sudah SMP Siswa Ini Nyerah pada Soal Perkalian Dasar, Indikasi Kualitas Belajar Anjlok?
-
Bank Mandiri Akselerasi Program 3 Juta Rumah Melalui Sosialisasi KPP di Tangerang
-
BRI Pastikan Pembiayaan UMKM Aman dan Akuntabel Lewat KUR
-
Sungai Cikalumpang Ngamuk, Ribuan Warga Serang Terkepung Banjir!