SuaraBanten.id - Seorang wisatawan Pantai Anyer, Kabupaten Serang, Banten, meninggal dunia setelah diterjang ombak besar. Saat itu, korban sedang bermain selancar di Pantai Marbela.
"Jenazah wisatawan yang diketahui bernama Adenan Iskandar (20) warga Perumahan Legok Indah, Kabupaten Tangerang sudah dibawah anggota keluarganya," kata Kapolres Cilegon Ajun Komisaris Besar Yudhis Wibisana, Rabu (1/7/2020).
Yudhis menuturkan, peristiwa kecelakaan laut itu ketika korban tengah bermain selancar bersama adiknya Ikbal (18) di sekitar Pantai Marbella kawasan Pantai Anyer, Selasa (30/6).
Namun, secara tiba-tiba ombak besar menerjang papan selancar hingga korban terbawa arus ke tengah.
Baca Juga: Gelombang Tinggi Hancurkan Area Wisata Pantai Trisik, Warung Tersapu Ombak
Kejadian kecelakaan itu, kata Ikbal, secara spontan meminta bantuan pertolongan kepada warga setempat.
Aksi cepat warga setempat berhasil melakukan evakuasi kepada korban dengan kondisi tidak sadarkan diri karena banyak menelan air laut.
"Korban sempat dilarikan ke Klinik terdekat untuk mendapat pertolongan medis, namun korban sudah meninggal dunia," katanya. (Antara)
Berita Terkait
-
Kecewa Tidak Lulus Ujian, Siswa di China Tikam Murid Lain: 8 Orang Tewas 17 Luka-luka
-
Istri Piet Pagau Meninggal Dunia, Keluarga Raffi Ahmad Berduka
-
Janji Ikang Fawzi Jalankan Wasiat Marissa Haque: Sesuai Selera Istriku!
-
Aktor Korea Song Jae-rim Meninggal Dunia, Polisi Duga Akibat Bunuh Diri
-
Bisakah Pahala Dihadiahkan untuk Orang Tua yang Telah Meninggal? Ini Penjelasan Muhammadiyah
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
Pilihan
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Malam Ini
-
Hanya 7 Merek Mobil Listrik China yang Akan Bertahan Hidup
-
Prabowo Mau Bangun Kampung Haji Indonesia di Mekkah
-
LIVE REPORT Kondisi SUGBK Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
Terkini
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri