SuaraBanten.id - Malam pergantian tahun kerap dirayakan para pendaki dengan mendaki gunung. Namun bagi pendaki yang akan menghabiskan malam pergantian tahun di Gunung Salak harus mengurungkan niatnya.
Balai Taman Nasional Gunung Halimun Salak (TNGHS) telah menerbitkan surat edaran penutupan jalur pendakian Gunung Salak dan objek wisata Kawah Ratu.
Penutupan tersebut dimulai Senin (30/12/2019) sejak pukul 00.00 WIB hingga kondisi dianggap kondusif untuk dilakukan pembukaan kembali.
Dilansir dari Sukabumiupdate.com-jaringan Suara.com, Surat Edaran TNGHS bernomor: SE.2359/T.14/TU/HMS/12/2019 menyebutkan, berdasarkan laporan bulanan Gunung Api Salak pada November 2019 oleh pos pengamanan Gunung Api Salak Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi menyatakan status Gunung Salak dalam keadaan Normal atau level 1.
Dengan demikian, tidak disarankan bagi masyarakat atau pengunjung untuk mendekati kawah terutama pada musim penghujan.
Kemudian berdasarkan Nota Dinas Kepala Seksi Seksi PTNW III Sukabumi No. 78/T.14/SPTNWIII/DTN/12/2019 tentang penutupan jalur pendakian Gunung Salak I menyatakan, kondisi cuaca pada jalur pendakian Gunung Salak cukup ekstim dengan intensitas hujan tinggi dan potensi petir yang mengancam keselamatan pengunjung serta terdapat jalur pendakian dalam keadaan rusak.
Berita Terkait
-
Rawan Longsor, Jalur Pendakian Gunung Semeru Masih Ditutup
-
Diterpa Badai, Jalur Pendakian Gunung Lawu Via Cemoro Sewu Ditutup
-
Kebakaran Hutan di Jalur Pendakian Gunung Raung, 13 Pendaki Terjebak
-
Seram Banget, Jalur Pendakian Ini Dikelilingi Ratusan Kepala Boneka!
-
Wajib Tahu, Jalur Pendakian di 5 Gunung Ini Tutup pada Bulan September
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
BRI Pastikan Pembiayaan UMKM Aman dan Akuntabel Lewat KUR
-
Sungai Cikalumpang Ngamuk, Ribuan Warga Serang Terkepung Banjir!
-
Polemik Mereda, PCNU Serang Minta Tertibkan THM Ilegal hingga Siap Dampingi Pekerja
-
Pekerjakan 583 TKA Ilegal, Kemnaker Denda Perusahaan Banten Rp588 Juta
-
Cerita Julian: 1 Tahun Lagi Bebas, Sudah Siap Buka Lapangan Kerja Lewat Keahlian Baru dari Penjara