SuaraBanten.id - Aparat Polres Pandeglang mengungkap sejumlah fakta baru terkait penemuan dua mayat dalam karung yang menggegerkan warga Kecamatan Pagelaran dan Panimbang. Terbongkarnya fakta tersebut, setelah polisi mengidentifikasi terhadap kedua mayat bernama Asep Hidayat dan SGP.
Kapolres Pandeglang, AKBP Indra Lutrianto Amstono mengatakan dari hasil identifikasi itu pihaknya menyimpulkan adanya hubungan antara mayat pertama di Pantai Karibea, Kecamatan Pagelaran dan Sungai Ciseukeut, Kecamatan Panimbang.
“Dari hasil visum luar terhadap kedua korban terdapat kemiripan,”kata lndra dilansir Bantenhits.com--jaringan Suara.com, Jumat (12/4/2019).
Menurut Indra, kemiripan pertama keduanya berada dalam karung, kedua pada bagian dada atas terdapat luka lebam, diduga adanya kekerasan tumpul. Kemudian, ada tusukan senjata tajam di bagian perut menembus di bagian hati.
Baca Juga: Tak Takut Dibully, Gisella Anastasia Unggah Foto Bareng Wijin
“Ini kuat dugaan kami mereka dihabisi oleh pelaku yang sama,” terangnya.
Namun lanjut Indra, hal tersebut masih sebatas dugaan. Polisi juga masih melakukan pendalaman agar bisa membongkar pembunuh kedua korban itu.
“Ini semua masih sebatas dugaan, kami masih terus menintesif kan, melakukan penyelidikan untuk mengungkap siapa dalang yang mengeksekusi kedua mayat dalam karung tersebut," kata dia.
Jenazah Asep ditemukan di Pantai Karibea, Kecamatan Pagelaran pada Minggu (7/4/2019). Dari dalam karung yang digunakan untuk membungkus jasad korban, juga ditemukan bongkahan batu. Sedangkan, tubuh SGP ditemukan di aliran Sungai Cisekeut Kecamatan Panimbang pada Rabu (10/4/2019).
Baca Juga: Pengakuan Memilukan 7 Terduga Pelaku Penganiaya Audrey di Pontianak
Berita Terkait
-
Dibuang ke Kolong Tol Cibitung-Cilincing, Willy dan Adiknya Angkut Mayat Korban Pakai Motor dari Kontrakan di Sunter
-
Pembunuh Wanita dalam Karung di Marunda Ternyata Selingkuhan, Willy Panik Diajak Korban Nikah usai Kenal di Aplikasi Ini
-
Polisi Lakukan Olah TKP Penemuan Jasad Terbungkus Karung di Kali Pesanggrahan
-
Aples Mayat Terbungkus Karung Ternyata Dibunuh di Ruko Fatmawati, Bercak Darah Masih Menempel di Kasur
-
Korban Pembunuhan, Mayat Pria Terbungkus Karung di Kali Pesanggrahan Ternyata Bernama Aples
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Emiten Leasing Boy Thohir Akui PHK Ribuan Karyawan
-
Data Ekonomi China Dorong Rupiah Berotot di Perdagangan Senin Pagi
-
Harga Emas Antam Mulai Naik Lagi, Hari Ini Tembus Rp1.476.000/Gram
-
Marselino Ferdinan Dituduh Biang Kerok Eliano Reijnders Dicoret STY: Kalah Sama Camat...
-
Perbandingan Giovanni Van Bronckhorst vs Shin Tae-yong, Adu Pantas Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Terkini
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025