SuaraBanten.id - Warga di Kampung Kadu Toke, Kelurahan Kabayan, Kecamatan Pandeglang, Kabupaten Pandeglang, Banten, Selasa (26/3/2019) kemarin, mendadak heboh. Musababnya, Ahmad Bayu Alamin, anak yang baru berusia tujuh tahun disebut-sebut telah disunat sama jin.
Yayan (36) dan istrinya, Yuningsih (30) pun syok ketika mengetahui anak pertamanya itu dalam keadaaan telah disunat. Yeningsih awalnya baru tahu kejadian itu setelah mendengar Bayu berteriak kesakitan saat hendak mandi di rumah pada Senin (25/3/2019) lalu.
“Tiba-tiba aja dalam kondisi disunat (Khitan). Awal ketahuannya, ketika dia (Bayu) mau mandi pagi-pagi, terus dia teriak ke sakitan, pas saya lihat kelaminnya dalam kondisi di khitan,” kata Yunengsih seperti dikutip Bantenhits.com-jaringan Suara.com, Rabu (27/3/2019).
Menurut Yuningsih, saat itu, Bayu tidak merasakan apa-apa. Namun, selama ini Bayu selalu merengek ingin dikhitan. Namun, karena kondisi ekonomi keluarga tidak mendukung, keinginan Bayu belum bisa dikabulkan orang tuanya.
“Sudah sih ingin disunat, cuma kita juga ngelihat dari biayanya juga (enggak ada),” ujarnya.
Yuningsih mengaku tidak bisa menjelaskan perasaannya ketika mengetahui anaknya tersebut diketahui dalam keadaan di sunat. Namun, ketika ia berkonsultasi ke pihak medis, pihak media menyatakan bahwa hal itu sudah sah.
“Enggak bisa dijelasin perasaannya gimana, ada seneng, ada takut. Ya takutnya mah takut kenapa-kenapa, tapi kata pihak medis sah. Itu rejeki ibu, kuasa Allah,” ceritanya.
Tag
Berita Terkait
-
Dianggap Berjasa di Banten, Jokowi Diberi Gelar Bapak Nelayan
-
Dipecat, 6 Guru Honorer Pendukung Prabowo - Sandiaga Belum Digaji
-
TKD Jokowi - Ma'ruf Siap Tanggung Jawab Kerusakan Stadion Maulana Yusuf
-
Usai Dipakai Kampanye Jokowi, Begini Penampakan Stadion Maulana Yusuf
-
Kala Jokowi Tangkal Isu SARA Lewat Ketokohan Ma'ruf Amin
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Buntut KDRT dan Gugatan Cerai? ART di Serang Jadi Korban Penusukan Brutal
-
3 Spot Trekking Hidden Gem di Lebak Banten buat Healing Low Budget
-
Waspada Pilih Pengasuh! Belajar dari Kasus Penculikan Balita di Serang, Dibawa Kabur Pakai Ojol
-
1.500 Rumah Terendam dan Ratusan Warga di Serang Mengungsi, Kecamatan Kasemen Paling Parah
-
BPBD Kabupaten Tangerang: 10.000 KK Terdampak Banjir, Kosambi Jadi Wilayah Terparah