Raffi Ahmad hingga Ayu Ting Ting, 5 Inspirasi Seragam Lebaran Keluarga Artis

Seragam Lebaran keluarga artis ini mengusung konsep yang berbeda-beda, tapi semuanya keren dan bisa jadi inspirasi.

Hairul Alwan
Rabu, 04 Mei 2022 | 10:15 WIB
Raffi Ahmad hingga Ayu Ting Ting, 5 Inspirasi Seragam Lebaran Keluarga Artis
Unggahan Raffi Ahmad [Instagram/@raffinagita1717]
Seragam Lebaran Keluarga Artis. (Instagram)
Seragam Lebaran Keluarga Artis. (Instagram)

Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah merayakan lebaran pertama mereka dengan Ameena Hanna Nur Atta. Pasangan yang menikah pada 2021 ini kompak memakai busana warna abu-abu. Ameena juga terlihat sangat imut dan cantik dengan dress dan bandana warna senada.

5. Ayu Ting Ting

Seragam Lebaran Keluarga Artis. (Instagram)
Seragam Lebaran Keluarga Artis. (Instagram)

Pedangdut Ayu Ting Ting merayakan lebaran dengan formasi anggota keluarga yang lengkap. Syifa dan suaminya juga ikut merayakan lebaran bersama keluarga besarnya. Penampilan Ayu dan keluarganya begitu anggun, ayah Rozak pun tampil gagah dengan baju koko dan sarung.

Dari sederet potret seragam lebaran keluarga artis tadi, mana nih yang menginspirasi kalian?

Baca Juga:Kapan Puncak Arus Balik Lebaran 2022? Begini Prediksinya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini