3 Fakta Pengajian dan Siraman Adik Ayu Ting Ting yang Digelar Hari Ini

Pernikahan Syifa, tinggal menghitung hari. Berbagai prosesi menjelang pernikahan pun sudah mulai dilakukan oleh Syifa.

Hairul Alwan
Sabtu, 19 Februari 2022 | 10:13 WIB
3 Fakta Pengajian dan Siraman Adik Ayu Ting Ting yang Digelar Hari Ini
Pesona Syifa adik Ayu Ting Ting di acara lamaran. (Instagram/syifaasyifaaa)

SuaraBanten.id - Ayah Rozak mengungkapkan, bakal menggelar pengajian dan siraman Assyifa Nuraini alias Syifa, adik Ayu Ting Ting pada Sabtu (19/2/2022). Pernikahan Syifa, tinggal menghitung hari. Berbagai prosesi menjelang pernikahan pun sudah mulai dilakukan oleh Syifa.

"Minta doanya buat semuanya ya. Pengajian kekuarga besar. Ayah kan biasa tiap bulan kan pengajian. Jadi ayah ngambil arisan keluarga jadi sekalian aja selametan," tutur Ayah Rozak ditemui di kawasan Depok, Jawa Barat pada Jumat (18/2/2022). Simak yuk beberapa fakta yang terungkap soal Pernikahan adik Ayu Ting Ting.

1. Pengajian Rutin

Acara tunangan adik Ayu Ting Ting, Syifa dengan Nanda Fachrizal [Instagram/ayutingting92].
Acara tunangan adik Ayu Ting Ting, Syifa dengan Nanda Fachrizal [Instagram/ayutingting92].

Ayah Rozak bilang ini sebetulnya merupakan pengajian rutin keluarga besarnya. Sehingga acara ini akan menjadi momen ajang kumpul keluarga.

Baca Juga:Jelang 2 Hari Nikah, Ayah Ayu Ting Ting Kasih Wejangan Ini Buat Syifa

"Pengajian keluarga besar kan setiap bulan kita rutin ya. Puter puter dari yang paling tua gitu," ungkap Ayah Rozak.

2. Siraman

Foto prewed adik Ayu Ting Ting, Syifa [Instagram/syifaasyifaaa]
Foto prewed adik Ayu Ting Ting, Syifa [Instagram/syifaasyifaaa]

Selain pengajian, Ayah Rozak sapaannya memastikan bakal mengadakan siraman buat Syifa.

"Ya paling besok acara pengajian ajalah siraman," bebernya.

3. Sesuai Jadwal Pengajian

Baca Juga:Besok, Adik Ayu Ting Ting Gelar Pengajian dan Siraman Jelang Menikah

Pesona Syifa adik Ayu Ting Ting di acara lamaran. (Instagram/syifaasyifaaa)
Pesona Syifa adik Ayu Ting Ting di acara lamaran. (Instagram/syifaasyifaaa)

Disinggung pukul berapa acara pengajian dan siraman dihelat, Ayah Rozak punya jawaban sendiri.

"Biasa kalau acara pengajian kan pagi," jelas Abdul Rozak.

Seperti diberitakan sebelumnya, Syifa bakal menikah dengan sang kekasih, Nanda Fachrizal pada 20 Februari 2022. Acara pernikahan keduanya rencananya diselenggarakan di Hotel Margo, Depok, Jawa Barat.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak