Nasib Para Personel Warkopi Pasca Dibubarkan, Begini Aktifitasnya

Warkop DKI meminta agar trio Warkopi mengganti nama karena identik dengan nama brand Warkop DKI.

Hairul Alwan
Kamis, 14 Oktober 2021 | 07:05 WIB
Nasib Para Personel Warkopi Pasca Dibubarkan, Begini Aktifitasnya
Warkopi menggelar konferensi pers untuk meminta maaf kepada keluarga besar Warkop DKI di kawasan Depok, Jawa Barat pada Jumat (24/9/2021). [Suara.com/Rena Pangesti]

"Tapi bukan officially, cuma iseng ide gitu sekilas," imbuhnya.

Sementara itu saat disinggung proyek kedepannya, mantan personel Warkopi sudah meneken kontrak kerja dengan perusahaan film.

"Saat ini Alfin, Dimas dan Asep sudah mendapatkan kontrak ekslusif dari salah satu perusahan film besar di Indonesia. Oleh sebab itu kami sedang menggodoknya," terang perwakilan tiga pria ini.

Mengenai seperti apa formatnya, Aly Julys belum memberikan detail. Tapi ia sedikit membocorkan kemungkinan mengarah pada komedi.

Baca Juga:Baim Wong Minta Maaf ke Kakek Suhud, Al Ghazali Ditawari Main Film Bareng Julia Roberts

"Tapi bentuknya seperti apa, kami belum bisa memberitahukannya," pungkas Aly Julys.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini