SuaraBanten.id - Mantan Gubernur Banten, Wahidin Halim (WH) mendapatkan saingan cukup kuat di Pemilihan Gubernur (Pilgub) Banten 2024 mendatang.
Pasalnya, ada dua tokoh ternama di Banten yang siap maju yakni Airin Rachmi Diany dan Rano Karno.
Keduanya bakal memeriahkan bursa Pilgub Banten 2024 mendatang.
Kedua sosok itu dinilai menjadi ancaman bagi WH yang juga berniat mencalonkan diri sebagai bakal calon gubernur.
iIketahui, Airin Rachmi Diany merupakan kader dari Partai Golkar dan pernah menjabat sebagai Walikota Tangerang Selatan (Tangsel) selama dua periode.
Sedangkan Rano Karno pernah menjabat sebagai Wakil Bupati Tangerang, Wakil Gubernur Banten dan terakhir menjabat sebagai Gubernur Banten serta saat ini duduk sebagai anggota DPR RI dari Fraksi PDI Perjuangan.
WH sendiri mempunyai rekam jejak selain pernah menjadi Walikota Tangerang sua periode juga pernah duduk sebagai anggota DPR RI sebelum akhirnya menjadi Gubernur Banten periode 2017-2022 dan saat ini menjabat sebagai Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasional Demokrat (NasDem) Banten.
Ditemui usai peresmian Kantor DPW NasDem Banten di Kota Serang, WH mengakui jika Airin dan Rano Karno akan menjadi lawan yang berat dalam Pilgub Banten 2024 mendatang.
“Ancaman iya, tapi yang menang (jadi Gubernur) saya,” kata WH, dikutip dari Bantennews -jaringan Suara.com, Sabtu (25/11/2023).
Baca Juga: Motor Mahasiswi Untirta Raib Dicuri Saat Salat di Masjid Kampus
Bahkan, mantan birokrat itu optimis dapat mengungguli Airin dan Rano Karno.
“Soal strategi saya berpengalaman, liatin aja. Optimis ungguli suara. Dulu kan (saya) juara di (Pemilu) 2014 paling banyak se-Banten. Dan nanti ya juara lagi,” ucapnya.
WH menilai, kapasitas dirinya ketika menjabat sebagai Gubernur Banten periode 2017-2018 menjadi modal untuk kembali maju dalam kontestasi Pilgub 2024 mendatang.
“Prestasi apa saja kan (masyarakat) sudah tahu. (Pengalaman) sudah banyak. Yang jelas jadi gubernur hayu, asal jangan (jadi) presiden,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Daftar Lengkap 15 Artis di Pilkada 2024 Beserta Elektabilitas
-
Dikuliti YLBHI, Dugaan Korupsi Pramono Anung dan Rano Karno Dibuka Satu Hari Jelang Pencoblosan
-
Jordi Amat dan Sandy Walsh Warga Jakarta, Coblos Mas Pram-Bang Doel, RK - Suswono, atau Pongrekun-Kun?
-
Masa Tenang Pilgub Banten Terusik, Airin-Ade Dituduh Bagi-bagi Uang
-
Gegara Anies Baswedan, Rocky Gerung Terang-terangan Dukung Pramono-Rano: Anak Abah Jangan Jadi Malas!
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024