SuaraBanten.id - Anteraja merupakan salah satu jasa ekpedisi di Indonesia. Berikut daftar Anteraja terdekat di Serang, Banten, Jawa Barat.
Di era modern, banyak orang memilih berbelanja secara online karena dinilai lebih efektif dan efisien. Jasa ekspedisi pun dibutuhkan sebagai perantara paket dari penjual ke pembeli.
Tak hanya mendukung kegiatan pasar online, perusahaan ekspedisi juga bertujuan untuk mengirimkan barang dari perorangan atau perusahaan.
Di Indonesia, terdapat sejumlah jasa ekspedisi yang sudah terpercaya. Salah satunya, Anteraja yang dikelola PT Tri Adi Bersama.
Baca Juga: Oknum Kepsek SD di Serang Diduga Cabuli Siswi, Korban Capai 7 Orang
Perusahaan ini didirikan sejak 2019 dan kini telah memiliki ratusan cabang Anteraja yang tersebar di kota-kota besar Tanah Air.
Anteraja menyediakan berbagai jenis layanan, di antaranya Next Day, Same Day dan Reguler. Nantinya paket atau barang akan sampai ke alamat yang dituju dalam waktu tertentu sesuai layanan yang dipilih pengirim.
Bagi kamu yang berada di Serang, terdapat sejumlah kantor Antareja yang bisa dituju. Umumnya kantor ekspedisi ini membuka layanan setiap hari pukul 08.00-18.00 WIB.
1. Anteraja Sindangsari
Lokasi: Sindangsari, Pabuaran, Serang Regency, Banten 42163
Baca Juga: Cekoki Miras dan Rudapaksa Siswi SMP, 3 Pria Ditangkap Polres Serang
2. Anteraja Sentul
Lokasi: Kp Sait Buah Gede, Desa Sentul, Kecamatan Kragilan, Kabupaten Serang, Banten
3. Anteraja Parigi
Lokasi: Jl. Raya Serang, Parigi Km 37, Kec. Cikande, Serang, Banten 42186
4. Anteraja Mekarbaru
Lokasi: Jl. Raya Ciruas - Petir, Desa Mekarbaru, Kecamatan Petir, Kabupaten Serang, Banten
5. Anteraja Mandaya
Lokasi: Jl. Warung Selikur - Carenang Km 4 Desa Mandaya Kecamatan Carenang Kabupaten Serang, Banten Kode Pos 42195
6. Anteraja Jawilan
Lokasi: Jl. Raya Nangela-Kopo Kp. Labuan, Desa Nanggung Patokan Pasar Nangela, Kecamatan Kopo, Kabupaten Serang, Provinsi Banten
7. Anteraja Citerep
Lokasi: Jl. Raya Serang - Jakarta, Kelurahan Citerep, Kecamatan Ciruas, Kabupaten Serang, Provinsi Banten
8. Anteraja Cikoneng
Lokasi: Jl. Nasional III, Desa Cikoneng, Kec. Anyer, Kabupaten Serang, Banten
9. Anteraja Droper Pamarayan
Lokasi: Kp. Kedung Sapi RT 010 RW 003 Desa Kampungbaru Kec. Pamarayan Kab. Serang Prov. Banten
10. Anteraja Droper Azikri Cell
Lokasi: Ko.Kaman Sari RT 02 RW 05
Berita Terkait
-
Strategi Ratu Zakiyah Datangkan Artis Berhasil Tumbangkan Trah Ratu Atut Chosiah
-
Waspada Stroke, Kenali Gejala dan Penanganannya Sebelum Terlambat
-
Gelandang Serang Keturunan Batak Garang di Liga Norwegia, Ancaman Nyata Marselino Ferdinan?
-
Danpuspom TNI Pastikan Bakal Ada Tersangka Kasus Penyerangan di Deli Serdang
-
Mengecam! Jazuli PKS Siap Cecar Panglima TNI soal Aksi Brutal Prajurit Serbu Kampung Warga di Deli Serdang
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Jelly Master, Game Mukbang Gratis yang Menggemaskan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
-
Jelang Akhir Pekan, Harga Emas Antam Berbalik Merosot
-
Maskapai Rela Turunkan Harga Tiket Pesawat Selama Libur Nataru
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
Terkini
-
Jadi Calon Bupati Serang, Ratu Zakiyah Tak Coblos Dirinya Sendiri, Kenapa?
-
Sikap Ramah dan Profesional CS BRI Bagi Penyandang Disabilitas Tuai Atensi Positif Publik
-
Malam Jelang Pencoblosan, KPU Cilegon Musnahkan 427 Surat Suara Rusak
-
Tinjau Penanganan Banjir di Tangerang, Al Muktabar Dorong Pembuatan Turap Permanen
-
5 Produk yang Dijual di Blibli