SuaraBanten.id - Kejadian mengerikan di pekan ke-14 Liga 1 2023 mewarnai laga Dewa United vs Persebaya Surabaya di Stadion Indomilk Arena, Sabtu (30/9/2023). Memasuki menit k-34, pertandingan dihentikan sementara akibat insiden pelanggaran mengerikan.
Penyebabnya satu pemain Dewa United terbaring di atas lapangan bahkan dinyatakan kolaps usai terkena sikutan pemain Persebaya Surabaya.
Adalah Adi Setiawan, sial bagi winger Dewa United itu saat bola berada dalam penguasaannya coba direbut oleh Catur Pamungkas, bek Persebaya.
Sikap Catur dalam merebut bola menjurus ke pelanggaran terhadap Adi, bahkan sikunya mengenai kepala lawan hingga membuat jatuh tersungkur.
Ady Setiawan pun seketika kolaps dan membuat tim medis segera memasuki lapangan pertandingan guna memberi pertolongan secepatnya.
Sesaat setelahnya ambulans langsung membawa Ady ke rumah sakit terdekat, sementara Catur diganjar kartu merah oleh sang pengadil.
Ady Setiawan merupakan pesepak bola Indonesia kelahiran Bima, Nusa Tenggara Barat pada 17 Juli 1995 dan berposisi sebagai gelandang.
Karier sang pemain diawali dari sepak bola daerah asalnya, Bima sebelum hijrah ke Kalimantan Selatan bergabung Martapura FC pada 2015.
Seiring berjalannya waktu, Ady yang masih 20 tahun berhasil dipanggil ke tim PON Sulawesi Selatan berlaga di tahun 2016 yang digelar di Jawa Barat.
Berita Terkait
-
Kabar Duka! Legenda Persebaya Putut Wijanarko Meninggal Dunia
-
Pelatih Persebaya Surabaya Sorot Pentingnya Program Individu Selama Libur Panjang
-
Jalani Licensing Club, Persebaya Surabaya Bidik Tiket Menuju Panggung Asia
-
3 Kemenangan Telak Dewa United di BRI Liga 1 2024/2025, Hobi Banget Bantai Lawan
-
Sonny Stevens Kaget dengan Liga Indonesia: Ramah, Profesional, tapi Faktor Ini Jadi Kendala Terbesar
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
Berdiri 2019, Kini Minyak Telon Lokal Habbie Capai Omzet Belasan Juta Rupiah
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025 Sukses Perkenalkan Minyak Telon Lokal, Habbie
-
Kawasan Banten Lama Dipadati Ribuan Peziarah Pada Libur Lebaran
-
Pulau Merak Besar dan Pulau Merak Kecil Dipadati Ribuan Wisatawan
-
Perayaan HUT Kabupaten Pandeglang Bakal Digelar Sederhana, Buntut Efisiensi Anggaran