SuaraBanten.id - Sejumlah pengendara motor mengalami kecelakaan saat melintas ke arah Cilegon, Banten tepatnya di depan Hero yang berada di Cilegon Business Square, Pondok Indah Cilegon (PCI), Kecamatan Cibeber.
Mereka diduga terjatuh karena tumpahan oli yang bercecaran di jalan tersebut. Karenanya, bagi masyarakat yang hendak ke Cilegon dan melintasi jalan tersebut diimbau agar berhati-hati.
Menurut informasi tumpahan oli tersebut bukan pertama kali terjadi di wilayah sekitar.
Banyak pengendara yang terluka akibat terjatuh karena tumpahan oli itu hingga membuat jalan menjadi licin hingga banyak pemotor yang tergelincir.
Kuat dugaan tumpahan oli itu tercecer di jalan protokol Kota Cilegon arah Merak pada malam hari.
“Tumpahan oli di jalan arah Merak,” ujar Roji warga setempat dikutip dari Bantennews.co.id (Jaringan SuaraBanten.id).
Kini tumpahan oli di depan Hero PCI itu sudah ditangani pihak kepolisian setempat.
Meski demikian, masyarakat diimbau tetap berhati-hati jika melintas di wilayah sekitar.
Baca Juga: SDN Kuranji Disegel Ahli Waris, Dindikbud Serang Tantang Tempuh Jalur Hukum
Berita Terkait
-
Detik-detik Bus DAMRI Ludes Terbakar di Tol Cikampek, Semua Penumpang Selamat
-
Dituduh Tabrak Lari Sampai Dicap Pembunuh, Nadya Almira Sampai Takut ke Alfamart
-
Nadya Almira Dicap Pembunuh: Ini Gak Semudah Isu Orang Ketiga
-
Fakta-Fakta Kecelakaan Maut Mobil HR-V di Tol Jagorawi, Pengemudi Tewas di Tempat
-
Tak Sanggup Lagi Biayai Pengobatan Korban yang Ditabrak, Nadya Almira Minta Bantuan Polisi
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
Terkini
-
Momen Horor Pernikahan di Tangsel: Mobil Klasik Pembawa Pengantin Tiba-tiba Jadi Abu
-
Viral MBG Ditolak! Wali Murid SD 'Anak Pajero' Serang Protes: Kenapa Harus Sekolah Kami?
-
Menteri Keuangan Purbaya Mengguncang Senayan, Ungkap Janji 7 Kilang Hanya 'Nol Besar'
-
Triliunan Rupiah! Segini Biaya Dibutuhkan Tangerang Bangun PSEL
-
AgenBRILink Jadi Ujung Tombak Transformasi Layanan Keuangan BRI di Wilayah 3T