SuaraBanten.id - Sebanyak 6 remaja laki-laki dan 9 perempuan diamankan personel Polsek Ciputat di salah satu kos-kosan di gang buntu belakang kampus UIN Jakarta atau UIN Ciputat.
Belasan remaja itu diamankan petugas pada Jumat (10/3/2023) dini hari sekira pukul 01.00 WIB. Mereka digerebek personel Polsek Ciputat, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Banten lantaran diduga hendak pesta seks.
“Informasi dari babinkamtibnas, bersama warga, di sana rumah kontrakan posisinya di belakang kampus UIN. Katanya rumah kontrakan itu dipakai untuk dugaan mesum,” kata Kapolsek Ciputat Timur Kompol Agung Nugroho dikutip dari Bantennews.co.id (Jaringan Suara.com), Sabtu (11/3/2023).
Agung mengungkapkan, saat personelnya mengecek lokasi, didapati belasan remaja bukan suami istri berada di kos-kosan tersebut.
Baca Juga: Siap-siap! Cilegon Bakal Terapkan Tilang Elektronik, Kini Masih Tahap Penyesuaian
Selain itu, hal yang membuat dugaan itu semakin menguat yakni ditemukan 2 box kondom yang belum digunakan di lokasi tersebut.
Kini, belasan remaja tersebut kemudian sedang didalami berasal dari mana dan sedang melakukan apa di lokasi tersebut.
“Saat ini mereka sedang didalami asal dari remaja tersebut, warga mana, di situ sedang apa. Itu sekarang lagi kita dalami,” pungkasnya.
Sumber: Bantennews.co.id
Baca Juga: 50 Persen Penyebab Kebakaran di Cilegon Banten Karena Kelalaian
Berita Terkait
-
Viral! Pria Cabuli Remaja di CSB Mall Cirebon, Sempat Diamuk Massa
-
Kabid DLH Tangsel Nangis Kejer, Kejati Banten Kembali Tetapkan 1 Tersangka Korupsi Sampah
-
Sisa Pagar Laut di Tangerang Kembali Dibongkar KKP
-
Polda Banten Ringkus Seorang Tersangka Penipuan, Korbannya Anggota DPRD dari Fraksi Gerindra
-
Nah Lho! Nangis Layaknya Anak Kecil, Kabid DLH Tangsel Mewek usai Ditahan Kasus Korupsi Sampah
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan