SuaraBanten.id - Tinggal menghitung hari, pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono. Mereka akan menggelar akad nikah pada 10 Desember 2022 mendatang.
Pada akun Instagram keduanya hampir setiap hari mengunggah foto prewedding dengan konsep dan pakaian yang berbeda.
Dari pantauan di akun Instagram keduanya, mereka pertama kali pamer potret prewedding dengan teman sepak bola. Kaesang dan Erina kompak pakai jersey yang sama.
Erina dengan nomor punggung 10 dan Kaesang nomor punggung 12 yang menandakan tanggal pernikahan mereka.
Baca Juga: Diminta Ucapkan Selamat, Jan Ethes Malah Bikin Kesel Kaesang : Udah Gitu Doang?
Mereka juga mengunggah foto prewedding dengan konsep elegan di Istana Bogor. Lalu bak anak-anak indie pakai kain pemotretan di pantai. Terus ada juga konsep unik dengan foto di sebuah pohon besar.
Baru secara berurutan, Kaesang dan Erina mengunggah foto-foto jepretan Rio Motret dengan konsep baju adat mulai dari Bali, Papu, Minang hingga paling terbaru Gorontalo.
Gara-gara foto prewedding yang begitu banyak, beragam komentar kocak terlontar dari netizen. Bahkan Kaesang sendiri juga mengakui hal itu sangat banyak.
"Kakak prewed berapa kali ya kok nggak selesai-selesai?" tulis Kaesang Pangarep di postingan Erina Gudono.
Komentar netizen lain ada yang menyebut keduanya seperti sedang membuat foto buat kalender hingga buku untuk pelajaran anak SD.
Baca Juga: Muzdalifah Pasrah: Kalau yang Terbaik Gini Ya Sudah
"Ini kayaknya mau bikin poster Baju adat Yang biasa ditempel di dinding SD - SD. Ide bagus. Prewed yg bermanfaat. Biar cepet apal anak2 SD nya. Lanjutkan, Kakak," komentar netizen.
Berita Terkait
-
Picu Kebingungan Warganet, Siapa yang Berhak Menentukan Mahar dalam Islam?
-
Mengenal Nganten Keris: Upacara Pernikahan Agus Difabel yang Diwakili Keris
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
-
7 Potret Pengajian 4 Bulanan Sarah Gibson, Akhirnya Umumkan Kehamilan
-
Biodata dan Agama Erwin Phang, Resmi Persunting Jessica Jane Hari Ini
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Korupsi Pengangkutan dan Pengelolaan Sampah, Kadis dan Kabid DLH Tangsel Jadi Tersangka
-
Bisakah STNK Diblokir Ikut Pemutihan Pajak? Polda Banten Jelaskan Syaratnya
-
Enam Warga Padarincang yang Demo Berujung Pembakaran Kandang Ayam Didakwa Pasal Berlapis
-
Gubernur Banten Tetapkan 19 April Jadi Libur PSU Kabupaten Serang
-
Klaster Tenun Ulos Ini Bangkit dan Menginspirasi, Berkat Dukungan Program BRI