SuaraBanten.id - Video tawuran antar kelompok pelajar di Jalan Raya Cilegon-Merak atau Jalan Kembar PT Krakatau Steel, Jumat (18/11/2022) lalu sempat viral di media sosial.
Buntut video viral tawuran pelajar yang beredar di media sosial, 10 orang pelajar ditetapkan sebagai tersangka oleh Polres Cilegon.
Ketiga geng pelajar tersebut pun tampak tertunduk saat digelandang di Mapolres Cilegon saat prosesn konferensi pers, Senin (21/11/2022).
Setidaknya ada tiga geng pelajar yang terlibat dalam tawuran yang terekam dalam video tersebut. Ketiga geng itu yakni, MPK alias Misterius Pinggir Kali, Selbar alias Selebritis Barat, dan GPS alias Gerakan Pasukan Selatan.
Baca Juga: Gadis di Bawah Umur Diduga Dicabuli Oknum Anggota DPRD Pandeglang
“Kelompok MPK ini melakukan live melalui media sosial dengan kelompok Selbar, yang mana saat itu Selbar sedang bergabung, nongkrong bersama kelompok GPS," Kasat Reskrim Polres Cilegon, AKP Mochammad Nandar dalam keterangan persnya, Senin (21/11/2022).
"Mereka live, kemudian saling menantang dan saling berjanji bertemu di jalan Kembar yang kemudian terekam masyarakat dan viral di media sosial,” imbuhnya.
Meski tak menelan korban, aksi ketiga geng pelajar tersebut meresahkan warga lantaran setiap geng terekam kamera mengacungkan senjata tajam jenis celurit beraneka ukuran, pedang samurai hingga stik golf yang saat ini sudah dijadikan sebagai barang bukti.
“Motifnya adalah pengakuan diri, menunjukkan eksistensi mereka. Karena tidak hanya melalui media sosial, untuk saling menantang mereka juga mencoret-coret dinding dengan sebutan kelompoknya masing-masing menggunakan cat semprot,” terangnya.
Baca Juga: Tawuran Pelajar di Jalan Kembar Cilegon Viral, 10 Orang Ditetapkan Sebagai Tersangka
Berita Terkait
-
Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Viral Diduga Cekik Pramugari Wings Air
-
Anggota DPRD Banten Diciduk Polisi Kasus Penipuan! Cek Kosong Rp350 Juta Jadi Biang Kerok
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
Terkini
-
Bisakah STNK Diblokir Ikut Pemutihan Pajak? Polda Banten Jelaskan Syaratnya
-
Enam Warga Padarincang yang Demo Berujung Pembakaran Kandang Ayam Didakwa Pasal Berlapis
-
Gubernur Banten Tetapkan 19 April Jadi Libur PSU Kabupaten Serang
-
Klaster Tenun Ulos Ini Bangkit dan Menginspirasi, Berkat Dukungan Program BRI
-
UMKM Binaan BRI Go Global, Ikuti Pameran Internasional FHA-Food & Beverage 2025 di Singapura