SuaraBanten.id - Kini, Livy Renata keras menyindir Deddy Corbuzier di lini masa Twitter. Tapi jauh sebelum itu, Livy Renata pernah membela Deddy Corbuzier ketika jadi "korban" saat podcast.
Ini terungkap setelah Livy Renata diduga kembali menyentil Deddy Corbuzier di Twitter. Ia menyinggung soal podcast yang isinya seolah acara gosip.
"Podcast atau ngegosip itu? Udah gila ya," tulis Livy Renata di Twitter, Rabu (16/11/2022).
Livy Renata memang tidak menyebut siapa pun dalam cuitannya itu. Namun, warganet yakin perempuan 20 tahun itu sedang menyindir Deddy Corbuzier.
Selain perihal keperawanan, Deddy Corbuzier juga dituding membahas soal Livy Renata dalam podcast-nya bersama Angelia Christy.
Warganet pun tak heran dengan hal tersebut dan justru menegaskan kepada Livy Renata bahwa mereka telah mengingatkannya sejak lama. Rupanya dulu Livy pernah membela Deddy ketika menjadi "korban".
"Baru nyadar? Kemanna aja Liv, dulu orang-orang ngebelamu pas podcast sama Prince. Kamu bilangnya om Ded cuma bercanda, kena kan kamu sekarang?" sindir akun @PurpleGO********.
Livy Renata pun mengaku baru sadar bahwa tindakan Deddy Corbuzier kepadanya itu meremehkan yang dibalut dengan lelucon.
"Maksudku, dia bercanda karena dia minta maaf waktu itu. Ternyata itu adalah rasa tidak hormat yang disamarkan sebagai lelucon," ujar Livy Renata.
Baca Juga: Deddy Corbuzier Singgung Keperawanan, Livy Renata Berang: Sampai Kapan Ditoleransi?
Warganet lantas mengingatkan kembali Livy Renata untuk berhati-hati ketika menjadi bintang tamu podcast.
"Sudah ku bilang kamu harus hati-hati Liv, sekarang rang-orang sudah pada aneh otaknya," komentar warganet. "Gosip pria LGBT," kata yang lain. "Stand with Livy," pungkas lainnya.
Berita Terkait
-
Dokter Richard Lee Tak Ditahan, Deddy Corbuzier Singgung soal Kebal Hukum
-
4 Film yang Menyindir Patriarki Secara Langsung, Bentuk Diskriminasi Gender
-
Bunyi Dentuman Keras di Depan Pintu Dapur, Siapa yang Usil Malam-Malam?
-
Seperti Ayu Aulia, Atta Halilintar dan Kevin Aprilio Rupanya Juga Anggota GBNMI
-
Geng Motor Teror Warga Siskamling di Pulogadung: Siram Air Keras, Aspal Sampai Berasap
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
1.500 Rumah Terendam dan Ratusan Warga di Serang Mengungsi, Kecamatan Kasemen Paling Parah
-
BPBD Kabupaten Tangerang: 10.000 KK Terdampak Banjir, Kosambi Jadi Wilayah Terparah
-
BNN Obrak-Abrik Pabrik Tembakau Sintetis di Tangerang: Waspada, Bahan Baku Ternyata Dibeli Online!
-
LSPR Bawa Anyaman Bambu Buniayu Tangerang Go Internasional
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta