SuaraBanten.id - Fenomena Bunda Corla hingga saat ini terus mencuri perhatian publik. Dengan tingkah yang lucu dan apa adanya membuat sosok ini disukai dan kini makin populer di Tanah Air.
Tidak hanya netizen biasa yang mengidolakan Bunda Corla, para artis hingga selebgram lain juga ikut menyukainya.
Bahkan beberapa waktu lalu, anak dan menantu mantan Presiden Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), yakni Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dan Annisa Pohan menyambangi Bunda Corla yang ada di Hamburg, Jerman.
Annisa dan AHY datang ke restoran cepat saji tempat Bunda Corla bekerja. Terlihat mereka tak saling canggung untuk berbincang dan melakukan live bersama.
Bahkan, ada momen di saat bos Bunda Corla heran saat mengetahui karyawannya itu didatangi anak dan menantu Presiden ke-6 RI.
"Bosnya ngeliatin itu, kemarin udah bilang soalnya, gue bilang kedatangan anak Presiden. Ah masak sih bener ? katanya," ucap Bunda Corla
"Emang kamu siapa? kamu terkenal di Indonesia," kata bos Bunda Corla. "Saya kuntilanak," timpalnya kepada si Bos itu
Mendengar cerita Bunda Corla tersebut, membuat Annisa dan AHY tak kuasa menahan tawanya.
Melihat video tersebut, tak sedikit netizen yang memberikan berbagai komentarnya. Mereka mengaku menyukai interaksi keduannya.
Baca Juga: Bunda Corla Curiga Dapat Pensil Alis Viva Palsu, Publik: Sekelas Annisa Pohan Dikira Kasih Barang KW
"Anisa Pohan ketawa Trus dia girang banget ketemu bunda Corla," cuit akun @ci****ti
"Anisa Pohan bgus bgt sikapnya, gembira ria, GK kaku ,santai... gemes liatnya ,ngakak Mulu," timpal @Ga****na
"Annisa pinter bilang k boss bunda corla ttg siapa bunda yg bs mnjdi byk inspiration ke wanita2 di Indo dan byk fansnya d Indo si bos jd gmanaa gitu," imbuh @J****6
"cuman bunda corla yang bisa nyuruh mas AHY buat blg makasih," kata @j****_
"ya ampun fans bunda corla anak sama menantu pak SBY lohhhhh," ungkap @Pu****dh
Kontributor : Mira puspito
Berita Terkait
-
Bunda Corla Curiga Dapat Pensil Alis Viva Palsu, Publik: Sekelas Annisa Pohan Dikira Kasih Barang KW
-
Di Sekolah Ini, Guru Telat Dilarang Masuk Kelas: Ingat Sila Ke-5 Pancasila
-
Sepak Terjang Sosok Kontroversial Denise Chariesta hingga Trending Topic Tagar #DenisePembohong
-
Viral: Gulkarmat Evakuasi Pengguna Yamaha Aerox Jatuh di Proyek Galian Sedalam 5 Meter
-
Babak Baru Perseteruan Tiktoker Zhico yang Gerebek Pacar Selingkuh, Pria Ini Kasih Sindiran Menohok
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Buntut KDRT dan Gugatan Cerai? ART di Serang Jadi Korban Penusukan Brutal
-
3 Spot Trekking Hidden Gem di Lebak Banten buat Healing Low Budget
-
Waspada Pilih Pengasuh! Belajar dari Kasus Penculikan Balita di Serang, Dibawa Kabur Pakai Ojol
-
1.500 Rumah Terendam dan Ratusan Warga di Serang Mengungsi, Kecamatan Kasemen Paling Parah
-
BPBD Kabupaten Tangerang: 10.000 KK Terdampak Banjir, Kosambi Jadi Wilayah Terparah