SuaraBanten.id - Puluhan pemain Timnas Indonesia U-19 kini tengah menjalani pemusatan latihan (TC) di Turki hingga 5 November 2022 mendatang.
Dilansir SuaraBanten.id dari bolatimes.com (Jaringan Suara.com) berikut deretan nama pemain Timnas Indonesia U-19 yang melakoni TC di Turki.
TC di Turki dilakukan sebagai langkah persiapan Timnas Indonesia U-19 sebelum berpartisipasi di dua ajang bergengsi pada 2023 nanti.
Seperti diketahui, pada tahun depan, Timnas Indonesia U-19 akan berpartisipasi di ajang Piala Asia U-20 2023 usai berhasil lolos dari babak kualifikasi sebagai juara grup di atas Vietnam.
Setalah menjalani Piala Asia U-20 2023, Timnas Indonesia U-19 akan terjun merumput di ajang Piala Dunia U-20 2023 yang digelar di Indonesia.
Shin Tae Yong terbilang cukup memfokuskan Piala Dunia U-20 2023, mengingat status Indonesia sebagai tuan rumah.
Agar tampil maksimal di dua ajang ini, Timnas Indonesia U-19 pun sudah mulai melakoni pemusatan latihan dari jauh-jauh hari.
Dalam TC di Turki, beberapa pemain bintang andalan Timnas Indonesia U-19 pun hadir. Para pemain muda ini sendiri punya label pemain bintang karena kiprahnya.
Karena permainan apik mereka, para pemain muda Timnas Indonesia U-19 ini punya nilai pasar yang begitu fantastis.
Baca Juga: Keinginan STY Mundur Disusul Rumor Tujuan Park Hang-seo ke Indonesia
Lalu, siapa saja 5 Pemain Timnas Indonesia U-19 Termahal selama pemusatan latihan itu? Berikut daftarnya.
Nama Ronaldo Kwateh sendiri bukanlah nama yang asing di telinga pendukung Timnas Indonesia. Ia sendiri merupakan salah satu pemain muda yang bisa membela tiga kelompok umur.
Bahkan, Ronaldo Kwateh menjadi salah satu debutan termuda di Liga 1. Karenanya ia memiliki nilai pasar yang cukup fantastis, yakni Rp3,04 miliar.
Timnas Indonesia U-19 punya barisan gelandang mumpuni. Salah satunya adalah Zanadin Fariz yang merupakan gelandang serang yang punya daya jelajah dan determinasi tinggi.
Tag
Berita Terkait
-
Beri Kans Panggil Marselino, Indra Sjafri Paham Lini Tengah Timnas Besutannya Kurang Kreatif?
-
Tak Masuk Dalam Daftar Panggil, Bagaimana Kans Marceng Kembali ke Timnas SEA Games?
-
Dipanggil Timnas Indonesia U-23, Kakang Rudianto Siap Maksimalkan Kesempatan
-
Indra Sjafri: Marselino Ferdinan Belum Dipanggil, Bukan Tidak..
-
Eks Pemain Liga Inggris Akhirnya Dicoret Patrick Kluivert, Media Timur Tengah Pesta Pora
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Fenomena Baru! 178 Warga Tangerang Resmi Ganti Kolom Agama di KTP Jadi Penghayat Kepercayaan
-
Persita Gebrak Super League! Empat Kemenangan Beruntun Bawa Pendekar Cisadane ke Peringkat 2
-
Setelah Cesium-137 Ditemukan, Iklim Investasi Banten di Ujung Tanduk?
-
BRI Dukung Indonesia Mendunia Lewat Ajang Balap Motor Bergengsi MotoGP Mandalika 2025
-
BRI Dorong UMKM Kuliner DBFOODS untuk Perkuat Branding hingga Pasar Global