SuaraBanten.id - Ernest Prakasa baru-baru ini memberi sindiran atas Partai Nasdem yang melakukan deklarasi Capres yang di tengah duka Tragedi Kanjuruhan. Ernest melalui akun Twitternya mengaku kecewa terkait hal tersebut.
Atas deklarasi tersebut, Ernest memastikan dirinya tak masalah jika Partai Nasdem mendukung capres mana saja.
"Gw ga masalah sih Nasdem mau dukung capres mana, bodo amat," tulis Ernest, dikutip Senin (3/10/2022) dikutip dari matamata.com.
Namun, Ernest menyayangkan keputusan untuk mengumumkan capres tersebut saat duka Tragedi Kanjuruhan belum usai. Ia menyebut tragedi tersebut memakan korban hampir mencapai 200 orang meninggal dunia.
"Tapi apa iya deklarasinya gak bisa ditunda dikit? Kita lagi berduka, hampir 200 orang meninggal lho ini," pungkas Ernest.
uitan Ernest Prakasa itu pun kemudian mendapat respon beragam dari warganet. Banyak warganet yang sepakat dengan apa yang disampaikan Ernest.
"Bener banget anjir," tutur netizen.
"Kata mereka: emang gw peduli?" ujar lainnya.
"Menurut mereka momen ko," tambah netizen lain.
Baca Juga: NasDem Deklarasi Anies Capres 2024, PKS DKI: Semoga Partai Lain Menyusul
Sebagai informasi, Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan resmi diusung sebagai capres 2024 oleh Partai NasDem pada Senin, 3 Oktober 2022.
Berita Terkait
-
August Curhat Kena Serangan Personal Imbas Keputusan KPU soal Dokumen Persyaratan yang Dikecualikan
-
Bertemu 3 Bocah Kosong, Anies Baswedan Nurut Diajari Salam Aneh Catheez hingga Dipanggil Abah
-
Soal Pemberian Gelar Pahlawan, Surya Paloh Ucapkan Selamat Kepada Keluarga Besar Pak Harto
-
Film Terbaru Ernest Prakasa Lupa Daratan Singgung Kehidupan Artis Papan Atas
-
Belajar dari Orde Baru, Ernest Prakasa Tak Mau Diam Lagi
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Jaksa Gadungan Beraksi Lagi! Mantan Pegawai Dipecat Kejaksaan Curi Rp310 Juta dan Bawa Revolver
-
Jadi Magnet Baru: Begini Penampakan Masjid Al Ikhlas, Arsitektur Lingkaran dan Kubah Raksasa
-
BRI Perkuat UMKM Lewat Ribuan Program Pemberdayaan dan Torehkan Kinerja Keuangan Positif
-
AgenBRILink Jangkau 80% Desa Indonesia, Perkuat Inklusi Keuangan dan Ekonomi Kerakyatan
-
Lewat CSR, ASG Perkuat Infrastruktur Kesehatan Kota Serang dengan Enam Ambulans