SuaraBanten.id - Cerita cinta Adhisty Zara dan Abimanyu alias Kakang Jurnalrisa dikabarkan sudah berakhir. Dugaan putusnya Adhisty Zara dari Kakang diawali lenyapnya potret mesra Zara dan Kakang di media sosial.
Melalui Instagram Story, Zara membagikan potret hitam putih seperti dirinya sedang di kendaraan dalam perjalanan sambil diiringi lagu "Langit Favoritku" milik Teddy Adhitya. Postingan galau yang diunggah Adhisty Zara kian memperkuat dugaan putus.
Lirik yang dipilih Adhisty Zara pun mengisyaratkan perpisahan.

"Jika memang sudah tak berjalan seiring. Jaga diri masing-masing. Sampai bertemu di lain bumi," adalah lirik yang dipilih Zara dalam postingan yang dibagikannya pada Selasa (23/8/2022).
Baca Juga: Diduga Putus dari Kakang Jurnalrisa, Adhisty Zara Tulis Pesan Galau
Hubungan Adhisty Zara dan Kakang Jurnalisa disadari berakhir karena kebersamaan yang semakin jarang. Foto mesra Zara dan Kakang juga sudah lenyap dari Instagram masing-masing.
Adhisty Zara dan Kakang Jurnalisa ternyata juga kedapatan saling unfollow. Instagram Kakang Jurnalisa pun mendadak tidak bisa dicari saat gosip hubungannya putus dari Zara ramai diperbincangkan.
Adhisty Zara dan Kakang Jurnalisa terlihat terakhir bersama saat perilisan film "Ivanna" pada pertengahan Juli 2022. Akun Instagram @danurmovie membagikan kebersamaan terakhir Zara dan Kakang tersebut.
"Ini film lebih dari ekspektasi aku sih. Kagetnya dapet trus dibikin kita ngikutin ceritanya, sama sekali apa ya..." kata Adhisty Zara. "Nggak ketebak juga," sahut Kakang Jurnalrisa.
Baca Juga: Pasti Terjadi! 7 Hal yang Harus Kamu Siapkan Setelah Putus Cinta
Berita Terkait
-
7 Rekomendasi Film Hitam Putih Terbaik dari Abad 21, Drama hingga Horor
-
Kenapa Abidzar Putus Sekolah? Alasannya Bikin Haters yang Hina Umi Pipik Malu Sendiri
-
Putus dari Steven Wongso, Arafah Riyanti Obati Sakit Hati dengan Nikmati Senja di Masjid Quba
-
Agnez Monica Ungkap Alasan Putus Dengan Deddy Corbuzier : Kamu Pria Pertama yang Bikin Aku Aman
-
Kento Yamazaki dan Suzu Hirose Dikabarkan Putus Usai Rumor Tunangan
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Bawaslu Kabupaten Serang Wanti-wanti Paslon Jelang PSU: Jangan Ada Pelanggaran
-
Sejarah PT Krakatau Steel yang Diinisiasi Soekarno, Pembangunannya Sempat Mangkrak
-
Korupsi Pengangkutan dan Pengelolaan Sampah, Kadis dan Kabid DLH Tangsel Jadi Tersangka
-
Bisakah STNK Diblokir Ikut Pemutihan Pajak? Polda Banten Jelaskan Syaratnya
-
Enam Warga Padarincang yang Demo Berujung Pembakaran Kandang Ayam Didakwa Pasal Berlapis