SuaraBanten.id - Kepala Lapas Kelas IIA Tangerang Esti Wahyuningsih mengatakan, bahwa saat ini sejumlah narapidana mendapatkan remisi pada HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke 77.
Salah satu napi yang mendapatkan remisi yakni mantan Gubernur Banten Ratu Atut Chosiyah.
“Bu Atut dapat remisi 3 bulan. Pinangki sama. Rata-rata korupsi dapat 3 bulan karena kan baru dicatat kemarin jadi udah diajukan dapat 3 bulan,” ujarnya, mengutip dari Bantennews -jaringan Suara.com, Jumat (19/8/2022).
Namun begitu, Esti belum bisa memastikan kapan Ratu Atut bebas selama 3 bulan.
“Kalau bebas, saya tidak bisa memastikan kapan. Itu kan ada tersendiri kita aplikasinya, hitungannya tapi dia mendapat remisi tahun ini selama 3 bulan, rata-rata 3 bulan untuk korupsi,” ungkapnya.
Di momen kemerdekaan ini, kata Esti, ada 247 narapidana yang mendapatkan remisi.
“Semuanya dapat karena kan mereka sudah bayar denda sudah bisa dapat remisi jadi Pinangki dapat, bu Atut dapat, bu Rita (mantan Bupati Kutai) juga dapat,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Prediksi Persita Tangerang vs Persikabo 1973 di BRI Liga 1, 19 Agustus 2022
-
Jadwal Siaran Langsung BRI Liga 1 Hari Ini: Mainkan 5 Laga Termasuk Borneo FC vs Persebaya dan PSS Sleman vs Persib
-
1.557 Narapidana di Sulawesi Utara Dapat Remisi Kemerdekaan
-
KPK Dalami Uang Setoran PNS di Pemkot Cimahi
-
Terlibat Pungli, Kalapas Parepare Dicopot
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 124 Kurikulum Merdeka
-
Syarat Masuk Sampah Tangsel ke Cilowong: Warga Minta CSR Rp1 Miliar dan Ambulans
-
BRI Perkuat Ekonomi Nasional Lewat Program Klasterku Hidupku, Dorong UMKM Tumbuh Berkelanjutan
-
Teken MoU dengan Pemkot Cilegon, Krakatau Steel Bahas Akses Pelabuhan Hingga KEK
-
Soroti Kepala Daerah Ditangkap KPK, Pengamat: Korupsi Politik Bukan Sekadar Serakah tapi Kalkulasi