SuaraBanten.id - Akibat pandemi Covid-19, pernikahan Boy William dan Karen Vendela tertunda beberapa kali. Namun ketika pandemi mulai mereda, Boy William justru mengungkap batal menikahi Karen Vendela.
Boy William mengaku sebenarnya belum berpikir untuk menikah. Ia awalnya merasa sudah waktunya menikah setelah melihat almarhum adiknya, Ray, berkeluarga dan memiliki anak.
Perasaan bimbang tersebut membuat Boy William memilih mundur daripada memaksakan untuk menikah. Hal-hal yang tidak bisa dikompromi kedua belah pihak membuat Boy William dan Karen Vendela akhirnya sepakat membatalkan pernikahan.
Kendati begitu, Boy William dan Karen Vendela nyatanya masih belum menghapus potret kemesraan mereka di media sosial. Yuk simak potret kenangan Boy William dan Karen Vendela berikut ini.
1. Serasi
Boy William dan Karen Vendela tampak selalu serasi bersama. Keduanya diketahui sudah saling mengenal sejak 2009.
Boy William sudah sangat dekat dengan ibunda Karen Vendela, Margaret Vivi. Calon mertua Boy diketahui merupakan pengusaha yang sukses.
2. Prewedding
Potret prewedding Boy William dan Karen Vendela begitu cantik. Boy William bak nelayan yang bertemu putri duyung di tengah lautan Raja Ampat.
Baca Juga: 10 Potret Kenangan Boy William dan Karen Vendela, Pertahankan Foto Mesra Walau Mereka Batal Menikah
Hubungan Boy William dan Karen Vendela bukan hanya sebagai pasangan, tetapi juga sahabat. Oleh sebab itu, potret prewedding mereka tampak begitu natural.
3. Nggak Jaim
Pose kocak pun ditunjukkan Boy William dan Karen Vendela saat pemotretan prewedding di Prancis. Mantan pasangan ini memang nggak ada jaim-jaimnya ya!
Bayangan kehidupan Boy William dan Karen Vendela tergambar dalam potret kenangan prewedding yang satu ini. Sayangnya bayangan itu kini sulit terwujud.
4. Sangat Siap
Baik potret prewedding maupun pernikahan Boy William dan Karen Vendela sebenarnya sudah sangat siap sehingga hanya menunggu terlaksana. Semuanya menjadi tertunda karena pandemi Covid-19 sejak 2020.
Berita Terkait
-
Mpok Alpa Tutup Usia: Kenangan Boy William Ungkap Sisi Lain Sang Komedian yang Sederhana
-
Sama-sama Hamil di Luar Nikah, Beda Nasib Erika Carlina dan Jennifer Coppen
-
Hancur Usai Hamil di Luar Nikah, Erika Carlina Takut Ketemu Orang dan Nggak Bisa Main
-
Tetes Air Mata Erika Carlina, Perjuangkan Kelahiran Anak Agar Diakui dan Tak Jadi Korban
-
Profil DJ Bravy, Pacar Erika Carlina yang Sedang Hamil 9 Bulan dan Ayah Sang Anak Masih Misteri!
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Bakar Sampah Sembarangan di Tangsel Bisa Masuk Penjara? Ini Penjelasannya
-
GMNI Tangerang Tolak Keras Wacana Pilkada Dipilih DPRD: Rakyat Bukan Penonton
-
Jadwal KRL Rangkasbitung-Tanah Abang Kamis 8 Januari 2026
-
Jerat Kripto dan Utang Kalangan Pekerja di Balik Kasus Sadis Pembunuhan Anak Politisi PKS
-
Punya Nasab Kuat dan Peduli Umat, KH Asep Saefudin Chalim Didorong Jadi Rais 'Aam PBNU