SuaraBanten.id - Nama Gus Samsudin dan Pesulap Merah belakangan ini memang masih menjadi perbincangan hangat untuk publik. Viral keduanya pun bisa mudah ditemukan di media sosial.
Usai viralnya berita tentang Pesulap Merah bongkar praktek pengobatan Gus Samsudin, banyak kalangan yang ikut berkomentar tak terkecuali Miftah Maulana Habiburrahman atau lebih dikenal dengan Gus Miftah.
Dalam video viral yang diunggahnya akun TikTok @gusmiftah99, Gus Miftah berikan sindiran menohok untuk Gus Samsudin yang disebutnya dengan Kyai sembur atau dukun yang berkedok Kyai atau Gus.
"Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, jenis-jenis Kyai. Kyai tutur, Kyai catur, Kyai sembur, Kyai nganggur, Kyai ngawur," ungkapnya di awal video.
Baca Juga: Kakak Lupa Jemput, Reaksi Adik Ini saat Pulang Ngaji Langsung Ngomel Bikin Gemas
"Kyai tutur, Kyai memberikan nasihat mauidhoh, tausiah, ngulang ngaji , dll. Kyai catur, kyai yang proyeknya politik, mencolo putra mencolo putri, diundang partai merah sorbannya merah, diundang partai ijo sorbannya ijo, diundang partai kuning sorbannya kuning," ungkapnya.
"Yang ketiga, Kyai sembur nah ini yang sedang viral, pertanyaannya adalah Kyai yang penampilan seperti dukun atau dukun yang berkedok seperti Kyai dan Gus," imbuhnya.
Gus Miftah juga tampak membahas alasan dukun dipanggil orang pintar atau paranormal.
"Kenapa sih dukun-dukun itu dipanggil orang pintar? ya mungkin karna yang dateng orang bodoh. Kenapa mereka dipanggil paranormal, karna mungkin yang datang orang abnormal." jelasnya.
Gus Miftah juga mengatakan jika kita harus berpikir rasional agar terhindar dari penipuan dan pembohongan.
Baca Juga: Gabutnya Kreatif! Pemilik Mobil Boks Ini Pasang Suara Pengingat Lampu Sein
"Bagaimana kita menyikapinya? kalau saya yang rasional saja deh, kenapa praktek perdukunan itu rawan dengan penipuan karna yang dilakukan tidak rasional," ujarnya.
Gus Miftah mengaku tak ada urusan dengan orang yang membuka praktek perdukunan. Gus Miftah juga membahas mengapa sering terjadi penipuan atas praktek perdukunan.
Menurtnya, hal tersebut lantaran yang dilakukan tidak rasional dan tidak ada tolok ukurnya. Karenanya ia menyarankan publik untuk percaya yang rasional saja.
"Kalau Anda sakit medis ya berobatlah secara medis yang menjadi. Persoalannya adalah orang sakit medis berobatnya non medis maka disitulah berpotensi adanya peluang penipuan, pembohongan dan lain sebagainya," urainya.
Video yang telah disukai lebih dari 40 ribu kali tersebut menuai banyak komentar beragam dari netizen yang tak sedikit menyebut setuju dengan statement Gus Miftah tersebut.
"lanjut kang (emot senyum 2x) (emot jempol 3x)," kata akun @ma****50.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Asyik Foto di Candi, Emak-Emak Ini Tak Sadar Mengganggu Umat Beribadah. Netizen: Astaga!
-
Viral, Petugas Bea Cukai Dapat "Premi" dari Denda? Netizen Geram!
-
Viral! Detik-Detik Sound Horeg Maut Roboh di Pawai Madrasah Bondowoso, Tanpa Izin Pula
-
Murka! MUI Desak Polri Tangkap Penyebar Konten Inses di Facebook: Berbahaya, Merusak Umat!
-
Alasan PPATK Blokir Rekening Masyarakat Sejak Kemarin
Terpopuler
- Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Siapa Pembuat QRIS yang Hebohkan Dunia Keuangan Global
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
- 9 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 30 Jutaan, Mesin Bandel Dan Masih Banyak di Pasaran
Pilihan
-
5 Rekomendasi Skincare Wardah Terbaik, Bahan Alami Aman Dipakai Sehari-hari
-
Mau Masuk SMA Favorit di Sumsel? Ini 6 Jalur Pendaftaran SPMB 2025
-
Mobilnya Dikritik Karena Penuh Skandal, Xiaomi Malah Lapor Warganet ke Polisi
-
Bos Sritex Ditangkap! Bank BJB, DKI Hingga Bank Jateng Terseret Pusaran Kredit Jumbo Rp3,6 Triliun?
-
Warga RI Diminta Tingkatkan Tabungan Wajib di Bank Demi Cita-cita Prabowo Subianto
Terkini
-
Miris! Tiga Tahun Puluhan Siswa SD di Pandeglang Belajar di Teras Sekolah
-
Ratusan Ojol Kepung Pendopo Gubernur Banten, Tolak 'Ongkos Murah' dan Minta Naikan Argo
-
Paspampres Gadungan yang Tipu Ratu Zakiyah, Istri Mendes Dituntur 2,5 Tahun Penjara
-
Ada 3 Link DANA Kaget Hari Ini, Buruan Klaim Sebelum Kehabisan!
-
Desa Hargobinangun Masuk 40 Besar BRILiaN, UMKM Lokal Terus Berkembang Bersama BRI