SuaraBanten.id - Sebuah video viral yang menunjukan seorang istri mengajak suami makan di tempat kerja perempuan yang diduga sebagai Pelakor atau perebut suaminya belakangan menyita perhatian publik. Dalam video viral tersebut sang istri tidak melabrak pelakor malah mengunggah momen perempuan yang diduga pelakor itu saat melayaninya dan sang suami di sebuah restoran.
Selain itu, kabar warga Cipeucang, Pandeglang, Banten nyaris kehilangan nyawa lantaran dililit ular sanca di pohon kelapa juga tak kalah menyita perhatian publik. Yuk langsung saja kita simak lime berita terpopuler di SuaraBanten.id.
1. Video Viral Istri Ajak Suami Makan Di Tempat Kerja Pelakor, Netizen Salfok: Alis Pengeruk Harta
Viral di media sosial video seorang istri yang bukannya melabrak perebut laki orang (pelakor) namun memilih untuk mengajak sang suami makan di tempat kerja selingkuhannya.
Video viral yang diunggah di akun TikTok @yourbear_._ istri sah ini mengetahui jika sang suami telah selingkuh.
2. Viral Wanita ini Kehilangan Uang di Bank Rp1,2 Miliar Karena Lupa Isi Pulsa
Video seorang wanita yang membagikan kisah menyedihkan yang dialami temannya karena lupa isi pulsa hingga nomornya hangus viral di media sosial.
Video viral yang diunggah akun Instagram @insta_julid Selasa (19/07/2022) memperlihatkan wanita tersebut menjelaskan bahwa uang temannya sebanyak Rp1,2 miliar hilang di salah satu bank BUMN ternama setelah nomor ponsel yang dimilikinya tidak aktif sebab tidak mengisi pulsa.
3. Merinding Penyanyi Kafe dan Penyanyi Qasidah Sempurna Nyanyikan Lagu Keisya Levronka
Sebuah video editan dua penyanyi menyanyikan lagu 'Tak Ingin Usai' milik Keisya Levronka viral di media sosisal.
Dalam tayangan video viral itu, tampak wanita bernama Mutia sang penyanyi Kafe dan Vany sang penyanyi qasidah duet menyanyikan lagu Keisya Levronka yang belakangan kerab dijadikan backsound video TikTok.
4. BREAKING NEWS! Diduga Korupsi Dana Bantuan Covid-19, Eks Kadisnakertrans Serang Ditetapkan sebagai Tersangka
Tag
Berita Terkait
-
RSUD Kota Serang Dikepung Banjir
-
MAKI Laporkan Rekening Gendut Istri Pejabat Kemenag Senilai Rp32 Miliar ke KPK
-
Banjir Rendam Tol Bandara Soetta, Lalu Lintas Macet 1,5 Kilometer
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
Apa itu TheoTown? Game Viral yang Bisa Simulasikan Rasanya Jadi Pemimpin Rezim
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
BNN Obrak-Abrik Pabrik Tembakau Sintetis di Tangerang: Waspada, Bahan Baku Ternyata Dibeli Online!
-
LSPR Bawa Anyaman Bambu Buniayu Tangerang Go Internasional
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini