SuaraBanten.id - Seorang pakar ekspresi bernama Kirdi Putra tertarik memperhatikan momen Putri Delina membahas Nathalie Holscher di podcast Maia Estianty. Sang pakar mencoba membaca mimik wajah Putri Delina saat membahas tentang ibu sambungnya.
Menurut Kirdi Putra, Putri Delina cenderung tidak menunjukkan ekspresi tertentu kala membicarakan Nathalie Holscher.
"Saya melihat bahwa ketika dia ngomong tentang Nathalie, buat saya wajahnya itu cenderung enggak ada ekspresi," ucap Kirdi Putra ditilik dari YouTube Starpro Indonesia.
Diketahui, Nathalie Holscher sempat hengkang dari rumah Sule usai postingan Putri Delina yang merindukan sosok Lina Jubaedah. Kendati polemik itu sudah selesai, Kirdi Putra menilai ada yang berbeda dari ekspresi Putri Delina.
"Banyak orang yang lebih memilih membiarkan masalah, padahal masalah itu enggak pernah hilang. Lama-lama eksplosif atau dipendem terus jadi mati rasa," sambungnya.
Sementara itu, pakar ekspresi yang lain menilai Putri Delina dan Nathalie Holscher sama-sama memiliki sifat keras kepala yang membuat masalah di antara mereka tak kunjung usai.
"Jika dilihat dari keras kepalanya, (menurut) saya dua-duanya batu. Dua-duanya percaya bahwa 'saya yang paling benar dan pasti benar'. Walaupun belum tentu benar ya," tuturnya dilansir dari Instagram @rumpi_gosip pada Sabtu (9/7/2022).
Pernyataan dari Kirdi Putra lantas menuai beragam komentar dari netizen. Ada juga netizen yang lantas menyamakan Putri Delina dengan ayah sambungnya, Teddy Pardiana.
"Kok malah mirip Teddy," tulis seorang netizen. "Sama mertua nanti gimana," ujar netizen lain. "Keduanya punya ego yang tinggi," ucap netizen lainnya.
Baca Juga: Nathalie Holscher Pilih Keluar Rumah saat Konflik dengan Sule: Itu Bukan Rumah Aku
Berita Terkait
-
Takut Anaknya Tak Mancung, Nathalie Holscher Curhat Soal Kekhawatiran Selama Hamil Adzam
-
Disawer Rp500 Juta saat DJ di Manado, Nathalie Holscher: Ini Rezeki Anak!
-
Nathalie Holscher Ungkap Saweran Terbanyak yang Pernah Diterima, Bukan dari Kelab Malam
-
Bantah Isu Pindah Agama, Nathalie Holscher Ngaku Kangen Pakai Hijab
-
Ahmad Dhani Murka Banyak Berita Hoax Tentang Hidupnya, Sebut Penyebar Fitnah 'Binatang'
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Pekerjakan 583 TKA Ilegal, Kemnaker Denda Perusahaan Banten Rp588 Juta
-
Cerita Julian: 1 Tahun Lagi Bebas, Sudah Siap Buka Lapangan Kerja Lewat Keahlian Baru dari Penjara
-
Fakta Mengejutkan! Lebih dari 400 Kasus HIV/AIDS Serang, Mayoritas Disumbang Kaum Gay?
-
MoU 5 Asosiasi Syariah, Didorong Jadi Pusat Kolaborasi Nasional
-
BRI Tegaskan Kapasitas Pembiayaan Besar dengan Fasilitasi Rp5,2 Triliun bagi SSMS dan Industri Sawit