SuaraBanten.id - Menyambut kedatangan Ronaldinho, mantan pesepakbola profesional asal Brasil, ke Indonesia, Raffi Ahmad begitu antusias. Ia pun mengajak Rudy Salim untuk menjadi sopir eks bintang Barcelona tersebut.
"Lo jadi sopir ya," kata Raffi Ahmad pada Rudy Salim saat berada di dalam mobil, Jumat (24/6/2022).
Rudy Salim mengiyakan ucapan Raffi Ahmad. Tak lama kemudian, Raffi Ahmad mengarahkan kamera ke kursi penumpang yang ada di belakangnya.
Raffi Ahmad ternyata menyuruh Rudy Salim untuk menjadi sopir Ronaldinho.
Baca Juga: Ronaldinho Tiba di Tanah Air untuk Peluncuran Jersey RANS Nusantara FC
"Sopirnya Ronaldinho, yeah! Let's go," ujar Raffi Ahmad penuh antusias.
Ronaldinho, yang memakai kacamata hitam, langsung melambaikan tangan ke arah kamera sembari menyambut sapaan Raffi Ahmad.
Para rekan artis dan netizen langsung menyambut antusias kedatangan Ronaldinho ke Indonesia. Bahkan, Denny Cagur langsung berinisiatif meminta Raffi Ahmad agar mau mengajak Ronaldinho main ke flyover pasar rebo.
"Ajak nongkrong di atas flyover pasar rebo fi, sambil ngeliatin kebawah toll jorr," komentar Denny Cagur.
"Aarghhh gile gile gile," ujar Fadly Faisal.
Baca Juga: Ronaldinho Tiba di Indonesia
"Mantap Bos Rans, semoga sukses dan lancar semuanya. Aamiin," tulis netizen.
Diberitakan sebelumnya, Raffi Ahmad memastikan pesepak bola asal Brasil, Ronaldinho dipastikan akan datang ke Indonesia pada akhir Juni 2022.
Menurut Raffi, pemain bola asal Brazil itu bakal menjalani beberapa agenda di Jakarta dan Bali.
Ronaldinho sendiri akan mengikuti sejumlah agenda yang disiapkan Rans, dan juga bekerja sama dengan Menpora Zainudin Amalli dan PSSI. Salah satunya, laga amal bersama Persis Solo, Persija Jakarta, dan Arema.
"Jadi ada dua kota yang akan dia (Ronaldinho) datangi, di Jakarta dan satu lagi di Bali," tutur Raffi.
Namun Raffi belum memastikan kapan dan dimana Ronaldinho akan memainkan si kulit bundar. Sampai ini dia bersama timnya masih terus berkoordinasi dengan pihak-pihak terkait.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Raffi Ahmad Diduga Kasih Amplop Rp500 Juta, Luna Maya: Baik Banget, Gak Nyangka
-
Isu Selingkuh dengan Raffi Ahmad Ramai Lagi, Ayu Ting Ting Disuruh Pindah ke Korea
-
Raffi Ahmad Histeris Bahas Ayu Ting Ting, Gading Marten: Nagita Slavina Merasakan Neraka Dunia
-
Nyaris Cerai, Cara Nagita Slavina Luluhkan Raffi Ahmad Lebih Ampuh dari Pelet Apapun
-
Luna Maya Dimanfaatkan Raffi Ahmad Belikan Tas untuk Wanita Lain: Tahu Gitu Gue Jual Aja
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
- Simon Tahamata Dihujat Pendukung RMS: Ia Berpaling Demi Uang!
Pilihan
-
Shayne Pattynama Tulis Prediksi Skor Timnas Lawan China di Sandal
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
Terkini
-
Predator Anak Ajak 3 Bocah Perempuan Nonton Film Porno, Iming-imingi Korban Uang Rp5 Ribu
-
'Kadin Cilegon Minta Jatah Proyek', Anindya Bakrie Kumpulkan Kadin Daerah se-Indonesia
-
Curah Hujan Meningkat, BPBD Lebak Siaga Bencana Longsor
-
5 Kebiasaan Sehari-hari yang Diam-diam Membuat Tagihan Listrik Membengkak
-
Klaim 9 Link DANA Kaget Hari Ini, Cocok Buat Modal Libur Akhir Pekan