SuaraBanten.id - Laga Piala Presiden 2022, selasa (21/6/2022) sore sekira pukul 16.00 WIB akan menyajikan duel penghuni grup A Persis Solo vs PSIS Semarang di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah.
Pertandingan Persis Solo kontra PSIS Semarang yang kerap kali disebut derbi jateng diprediksi akan berlangsung sengit.
Untuk menyaksikan pertandingan tersebut, para pecinta bola bisa menyaksikannya melalui Indosiar atau secara streaming melalui Link Live Streaming Persis Solo vs PSIS Semarang.
Sama-sama berasal dari Jawa Tengah, pertandingan kedua tim ini menjadi laga yang syarat gengsi. Pertandingan yang sering dilabeli Derbi Jateng ini memang selalu syarat gengsi sejak dulu.
Jadwal siaran langsung Piala Presiden 2022 Selasa (21/6/2022) :
16.00 WIB - Persis Solo vs PSIS Semarang
20.30 WIB - Bhayangkara FC vs Persib Bandung
Untuk menyaksikan pertandingan kedua tim tersebut, pembaca SuaraBanten.id bisa menyaksikannya dengan mengklik [Link Live Streaming Persis Solo vs PSIS Semarang].
Baca Juga: Kalah di Laga Pertama Piala Presiden, Persija Tetap Pakai Pemain Muda Lawan Rans Nusantara FC
Berita Terkait
-
Curacao Lolos ke Piala Dunia 2026, Striker Persis Solo Jadi Top Skor
-
Striker Persis Solo Bisa Mentas di Piala Dunia 2026 Usai Negaranya Lolos Bersejarah
-
Siapa Datu Nova Fatmawati? Bos Baru PSIS Semarang, Istri Bos Persela Lamongan
-
Pelatih Persis Solo Sentil Fokus Pemain usai Kalah dari Persebaya Surabaya
-
Pelatih Persebaya Ungkap Rahasia Kalahkan Persis Solo
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Cerita Julian: 1 Tahun Lagi Bebas, Sudah Siap Buka Lapangan Kerja Lewat Keahlian Baru dari Penjara
-
Fakta Mengejutkan! Lebih dari 400 Kasus HIV/AIDS Serang, Mayoritas Disumbang Kaum Gay?
-
MoU 5 Asosiasi Syariah, Didorong Jadi Pusat Kolaborasi Nasional
-
BRI Tegaskan Kapasitas Pembiayaan Besar dengan Fasilitasi Rp5,2 Triliun bagi SSMS dan Industri Sawit
-
Menko AHY Resmikan Kapal Ro-Ro di KBS, Layani Penyebrangan Cilegon-Lampung