SuaraBanten.id - Irfan Hakim mendirikan kantor khusus untuk memproduksi konten YouTube yang dinamai deHakims. Kantor tersebut baru direnovasi Irfan Hakim pada 7 April 2022 lalu.
Meski baru direnovasi, Irfan Hakim mengungkap kantornya tersebut sangat kental dengan nuansa mistis.
Menurut Irfan Hakim, kantor tersebut dirumorkan pernah menjadi lokasi orang bunuh diri di masa lampau.
"Denger-denger katanya di sini tuh pernah ada yang gantung diri," kata Irfan Hakim dikutip dari YouTube Starpro Indonesia pada Rabu (6/8/2022).
Baca Juga: Dibogem sampai Tersungkur, 5 Fakta Pegawai Kantor Pajak di Bekasi Dianiaya Atasan
Pada saat kantor dibangun, Irfan Hakim mengungkap para pekerja banyak yang mengalami kejadian mistis.
"Di sini tuh pas lagi pembangunan, banyak yang ngerasa bawaannya tuh pengen lompat dari ketinggian. Pengen jatohin diri," tuturnya.
Irfan Hakim juga menambahkan, pohon yang ada di sekitar kantornya telah berusia ratusan tahun sehingga ditinggali oleh makhluk halus.
"Karena sudah ratusan tahun, bisa jadi dihuni makhluk ghoib. Ini enggak nyaman lihatnya," kata seorang pemuka agama yang bisa melihat hal gaib.
Dengan kejadian mistis tersebut, Irfan Hakim sempat mendatangi tempat rukyah lantaran kerap merasa tercekik.
Baca Juga: Irfan Hakim Dilarikan ke Rumah Sakit Gara-Gara Keripik Pedas
"Awal tuh kayak merah gitu, terus item, kuning. Ini (pundak) suka berat. Terus di momen-momen tertentu kayak kecekik," pungkasnya.
Berita Terkait
-
6 Tips Mengatasi Anxiety di Kantor untuk Pekerja Perempuan
-
Dukung Palestina, Haaretz Diboikot Pemerintah Israel!
-
Terungkap! Isi Laporan Iseng ke WA Lapor Mas Wapres yang Bikin Repot Istana, Salah Satunya Konflik Rumah Tangga
-
Ada Philips Vermonte hingga Prita Laura, Ini Profil Lengkap 6 Jubir Kantor Komunikasi Presiden
-
Serangan 'Operasi Bunuh Diri' Hamas di Tel Aviv Tewaskan Satu Orang, Ditengah Upaya Gencatan Senjata
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024