SuaraBanten.id - Ivan Gunawan diketahui pernah menjalin hubungan spesial dengan Rossa. Pria yang akrab disapa Igun itu pun kerap menceritakan momen manis saat masih menjalin cinta dengan penyanyi kelahiran Sumedang, Jawa Barat itu.
Belum lama ini, Ivan Gunawan mengunggah foto saat masa mudanya. Foto tersebut ternyata merupakan foto yang dikirim oleh Rossa.
Dalam unggahan foto tersebut, Ivan Gunawan muda tampak tampan dan bertubuh atletis. Igun mengenakan celana panjang berwarna putih dengan kaos yang dimasukkan. Di sampingnya berdiri seorang pria yang mengenakan setelan jas.
Melalui keterangan unggahannya, Ivan Gunawan memberitahu foto tersebut baru ia terima dari Rossa. Foto tersebut dulu dikirimkan oleh Ivan Gunawan ke Rossa saat keduanya masih pacaran.
"Kemaren di kirim sama @itsrossa910 ini photo dulu aku kirim ke ocha waktu kita pacaran," tulis Ivan Gunawan.
Ivan Gunawan pun menyebut hingga saat ini Rossa masih menyimpan foto-foto masa lalu saat masih pacaran. Ivan juga menyebut dirinya mirip Afgan saat masih muda.
"Jadi sampai hari ini Rossa tuh masih simpen foto-foto aku loh netizen, dulu aku menyerupai @afgan__ yah heheheh,"
Melihat unggahan foto tersebut, netizen turut memberikan komentar terkait foto masa muda Ivan Gunawan.
"Ganteng banget, sekarang juga masih ganteng kok," ujar salah seorang netizen, "Kak Afgan mah lewat ini mah," ujar lainnya, "Pasti Rossa menyesal putus dengan Ivan Gunawan," tulis netizen lain.
Baca Juga: 9 Potret Afgan Bareng Seleb Luar Negeri, Selalu Bikin Heboh dan Iri
Berita Terkait
-
Ivan Gunawan Curhat soal Penyakit Ain, Ustaz Felix Siauw Ungkap Cara Menangkalnya
-
Rossa Salurkan Zakat Mal Rp500 Juta untuk Korban Bencana di Sumatra, Ajak Publik Ikut Bergerak
-
Baru Audisi Pertama, Peserta Indonesian Idol 2025 ini Sudah Diprediksi Jadi Pemenang
-
Road to Garis Poetih Raya Festival 2026, Langkah Besar Ivan Gunawan Sambut Ramadan
-
Otak Kerja Terus! Rossa Ungkap Vidi Aldiano Tetap Produktif meski Berjuang Lawan Kanker
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
Terkini
-
Waspada Virus Nipah! Bandara Soetta Perketat Pengawasan Penumpang Internasional Malam Ini
-
Biar Gak Telat Masuk Kantor, Ini Jadwal Keberangkatan Pertama dan Terakhir KRL Rangkasbitung
-
Niat Bela Teman dari Aksi Bullying, Pelajar SMK di Anyer Tewas Ditusuk Saat Tolak Permintaan Maaf
-
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 36: Bedah Tuntas Peran Lembaga Sosial
-
Dompet Nggak Boncos! 4 Rekomendasi Mobil Bekas untuk Keluarga Milenial yang Wajib Dilirik