SuaraBanten.id - Sejak di asuh Shin Tae-yong, Timnas Indonesia baik di kelompok umur maupun senior belum memberi raihan sesuai ekspetasi. Walaupun begitu, juru taktik asal Korea selatan itu tetap memberi kepercayaan penuh kepada para pemain muda.
Paling tidak ada sekira lima pemain Timnas Indonesia yang paling sering diturunkan oleh Shin-Tae-yong alias mendapat kepercayaan untuk tampil.
Meski belum memberi trofi juara namun progres skuad Garuda dalam permainan terus ditunjukkan sejak Piala AFF 2020 maupun SEA Games 2021.
Terlebih, kelima pemain ini bahkan menjadi pemain andalan di setiap klub masing-masing, dan beberapa diantaranya bermain di luar negeri.
Berikut lima pemain yang paling sering bermain untuk timnas Indonesia di bawah kepemimpinan Shin Tae-yong.
Menjadi salah satu pemain andalan dan bahkan posisinya sulit tergantikan pemain lain, Asnawi sudah mencatat 22 penampilan untuk timnas.
Bahkan 16 kali di antaranya dilakukan untuk timnas Indonesia senior, padahal usianya masih sangat muda dan dirasa belum saatnya.
Baca Juga: Bocoran Komposisi Skuad Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023, Sama Dengan SEA Games 2021?
Bermain untuk PSIS Semarang, Alfeandra Dewangga sebenarnya juga termasuk nama yang digadang-gadang bakal segera hijrah ke luar negeri.
Berita Terkait
-
Calvin Verdonk: Timnas Indonesia Dapat Energi Lebih dari Pemain ke-12
-
Calvin Verdonk Sanjung Taktik Patrick Kluivert: Timnas Indonesia Makin Kuat di Kandang
-
Subhanallah, Ragnar Oratmangoen Kasih Bantuan ke Anak-anak Gaza saat Idul Fitri 1446 H
-
Elkan Baggott Menghilang Lagi
-
Pemain Timnas Indonesia Mulai Mengeluh dengan Strategi Patrick Kluivert
Tag
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
BRI Imbau: Waspada Modus Penipuan Siber Selama Lebaran 2025
-
Sinergi BRI dan Komunitas Lokal dalam Restorasi Ekosistem Laut Gili Matra
-
Lebaran 2025 Lebih Mudah dengan Transaksi BRImo yang Cepat Sekaligus Aman
-
Lebaran Tanpa Khawatir, 1 Juta AgenBRILink BRI Tangani Transaksi dan Pembayaran
-
Tiga Pemudik Pingsan di Pelabuhan Ciwandan, Kelelahan dan Kepanasan saat Antre Masuk Kapal