SuaraBanten.id - Dua truk trailer terlibat kecelakaan lalu lintas di Tol Tangerang-Merak tepatnya di dekat Gerbang Tol Cilegon Barat, Kecamatan Purwakarta, Kota Cilegon, Banten, Kamis (19/5/2022).
Kecelakaan itu melibatkan dua truk trailer yakni Hino dengan Nomor Polisi (Nopol) B 9565U WW yang dikendarai Ahmad Rifai (26) dan truk trailer dengan Nopol B 9484 UEJ yang dikendarai Ade Holil (38).
Kecelakaan tersebut mengakibatkan kedua kendaraan mengalami kerusakan dan kemacetan panjang di jalan bebas hambatan tersebut.
Dinkofirmasi terkait kecelakaan tersebut, Kepala Induk PJR Serang, Kompol Wiratno mengatakan, sebelum insiden kecelakaan tersebut kedua truk berada di jalur dan arah yang sama. Dimana truk B 9565U WW datang dari arah Jakarta menuju arah Merak.
Baca Juga: Mantan Kepala Disperindag UKM Serang Ditahan, Terkait Kasus Proyek Revitalisasi IKM
“Setiba di TKP (Tempat Kejadian Perkara) menurut keterangan pengemudi, kendaraan truk trailer Nopol B 9484 UEJ berjalan di lajur satu kemudian mengantuk dan hilang kendali,” ujarnya.
Kendaraan belok ke kiri dan menabrak truk Hino Trailer bernopol B 9565U WW yang sedang berhenti di bahu jalan.
“Saat ini kecelakaan itu sudah ditangani petugas dan proses evakuasi,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Kampanye Akbar Pilkada Cilegon 2024, Robinsar-Fajar Sebut 'Masyarakat Butuh Kerja Nyata'
-
Awas Rem Blong! 8 Langkah Mencegah Tragedi di Jalan
-
Tiga Kru tvOne yang Meninggal Akibat Kecelakaan di Tol Pemalang Terima Manfaat BPJS Ketenagakerjaan
-
PDIP Ancam Lapor MK Jika TNI, Polri dan Pejabat Negara Tak Netral Pada Pilkada Banten 2024
-
Meninggal karena Kecelakaan saat Naik Xmax, Ini Profil Mantan Pembalap Indonesia Hokky Krisdianto
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024
-
Berapa Harga Garmin Venu 3 dan Spesifikasinya
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya