SuaraBanten.id - Sebuah video yang memperlihatkan emak-emak cekcok dengan cewek berbaju hitam belakangan viral di media sosial Tiktok.
Unggahan akun @zombie_syna itu pun menjadi salah satu video viral TikTok yang masuk dalam FYP. Dalam video viral tersebut tampak sang wanita cekcok dengan emak-emak.
Dalam tayangan awal video sang emak-emak mengingatkan wanita tersebut lantaran tak mau antre saat keluar pesawat.
"Level anda itu, makanya sekali-kali penerbangan ke luar negeri. Kalau attitude seperti itu pramugari berkata," ungkap sang emak-emak yang langsung disela wanita berbaju hitam itu.
"Bacot," ujar perempuan itu memotong omongan sang emak-emak.
Sang emak-emak tersebut pun bahkan meminta teman sang wanita berbaju hitam yang yang sedang merekam cekkcok tersebut untuk menegurnya.
"Tegur teman anda! Masukan di Instagram atau apa, saya yang tegur" ujarnya.
Sang perempuan berbaju hitam itu pun kembali menyela pembicaraan emak-emak tersebut.
"Hih enggak penting," kata wanita berbaju hitam menimpali.
Baca Juga: Pacaran dengan TNI AU Gadungan, Perawat di Bogor Kaget Pekerjaan Asli Pacarnya Ternyata Ojol
"Penting buat kami, karena kami tahu aturannya. Kalau orang yang baru pertama naik pesawat seperti anda," balas emak-emak tersebut.
Sang wanita pun kembali membalasnya dengan mengatakan "Bacot" seraya menunjuk ke arah emak-emak tersebut.
"Tanda-tanda orang kampung seperti kamu," kata emak-emak.
"Ya kamu yang kampung" balas wanita tersebut.
"Kamu enggak paham ada anak kecil, di depan ada anak kecil. mereka terganggu," ujarnya.
Wanita itu pun terus mengulang-ulang kata "Bacot," saat sang emak-emak menegurnya.
Berita Terkait
-
Sedang Memanjat Pohon Mangga, Pemuda Teluk Lerong Tersengat Listrik
-
Kakek Usia 69 Tahun Nikahi Gadis 19 Tahun Viral, Videonya Bikin Ngelus Dada
-
Viral Video Warga Usir Cewek yang Disebut Punya 2 Suami, Dikecam Publik: Kenapa Bajunya Dibakar!
-
Tanggapi Teriakan Nelangsa Buruh PHK Unilever, Jawaban Orang Diduga dari Perusahaan Bikin Geram
-
Pramugari Peluk Penumpang yang Mendadak Diputusin Pacar, Videonya Viral
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Danantara 'Wajibkan' Menkeu Purbaya Ikut Rapat Masalah Utang Whoosh
-
Viral Biaya Tambahan QRIS Rp500: BI Melarang, Pelaku Bisa Di-Blacklist
-
Harga Minyak Dunia Merosot Imbas Stok AS Melonjak
-
Kiper Muda Rizki Nurfadilah Korban TPPO: Disiksa hingga Disuruh Nipu Orang China
-
10 Mobil Bekas Pilihan Terbaik buat Keluarga: Efisien, Irit dan Nyaman untuk Harian
Terkini
-
Menko AHY Resmikan Kapal Ro-Ro di KBS, Layani Penyebrangan Cilegon-Lampung
-
Kendalikan KLB Campak, Cakupan ORI Kota Cilegon Lampaui Target Nasional
-
ASRA 2025 Anugerahkan Tiga Penghargaan untuk Laporan Keberlanjutan BRI
-
BRI Dorong Daur Ulang Lewat Program Yok Kita Gas di KOPLING 2025
-
Truk Tambang Penyebab Macet Parah di Banten Akan Dihadang Aparat!