SuaraBanten.id - Ernest Prakasa turut meramaikan perbincangan hangat ihwal Wirda Mansur berserta unggahan foto yang berisi daftar 24 mimpinya. Dalam unggahan yang dibagikan Ernest Prakasa, seorang netizen mencoba membedah mimpi-mimpi Wirda Mansur dengan menggunakan teori analisis SMART.
Seperti diketahui, nama Wirda Mansur santer dibicarakan setelah polemik PayTren dan video ustaz Yusuf Mansur marah-marah.
Berdasarkan analisis netizen tersebut, beberapa mimpi Wirda Mansur terlalu rumit untuk direalisasikan.
"Concern saya bukan di mimpinya ketinggian, tapi kebanyakan," tulis akun Twitter @jonathanend.
Selain itu, netizen tersebut menilai beberapa mimpi Wirda Mansur saling bertabrakan kepentingan dan relevansi.
"Borong Lamborghini dan Ferrari, menurut saya ini jadi tidak relevan dan tidak mendukung goals lainnya di bidang agama, pendidikan, atau juga bisnis," sambungnya.
Oleh karena itu, netizen tersebut menyarankan Wirda Mansur mengurangi daftar mimpi-mimpinya yang ikonik tersebut.
"Turunkan jumlah goals dari 24 menjadi 4 agar lebih fokus dicapai dalam 10 tahun, buang mimpi yang tidak relevan," pungkasnya.
Perihal itu, Ernest Prakasa hanya mengutarakan ekspresi terkejutnya dengan sebuah komentar singkat berikut ini.
Baca Juga: Top 5 Sepekan: Harvey Malaiholo Keciduk Nonton Bokep, Dhawiya Zaida Ngamuk Ditangkap Polisi
"Ya Tuhan," tulis Ernest Prakasa ditilik dari akun Twitter @ernestprakasa.
Berita Terkait
-
Soal Isu Bahlil Naik Jet Pribadi, HIPMI: Bukan Hal yang Luar Biasa
-
Ernest Prakasa Ungkap Perpisahan dengan Aci Resti, Ada Apa?
-
Ulasan Buku Setengah Jalan, Koleksi Esai Komedi untuk Para Calon Komika
-
Ernest Prakasa Colek Artis Pendukung Prabowo-Gibran, Minta Bersuara Kalau Kontrak Sudah Habis
-
IHSG Anjlok Parah, Ernest Prakasa Yakin Buzzer Kesulitan Bela Pemerintah
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Sejarah PT Krakatau Steel yang Diinisiasi Soekarno, Pembangunannya Sempat Mangkrak
-
Korupsi Pengangkutan dan Pengelolaan Sampah, Kadis dan Kabid DLH Tangsel Jadi Tersangka
-
Bisakah STNK Diblokir Ikut Pemutihan Pajak? Polda Banten Jelaskan Syaratnya
-
Enam Warga Padarincang yang Demo Berujung Pembakaran Kandang Ayam Didakwa Pasal Berlapis
-
Gubernur Banten Tetapkan 19 April Jadi Libur PSU Kabupaten Serang