SuaraBanten.id - Kala dilarikan ke rumah sakit, Maia Estianty membuat banyak orang cemas. Istri Irwan Mussry tersebut mengalami nyeri di bagian ulu hati yang ternyata dikarenakan penyakit GERD.
Melalui postingan terbarunya, Maia mengungkapkan bahwa dokter menemukan penyakit lain di tubuhnya. Dalam cuplikan video YouTube-nya yang diunggah di akun Instagramnya, Maia mengungkapkan bahwa dokter menemukan adanya batu empedu.
Melihat video lengkapnya di channel YouTube Maia ALELDUL TV, Maia memperlihatkan video saat di USG. Dokter lantas melihat adanya batu empedu.
"Oh ini karena batu ini, batu empedunya. Dari batu empedunya bikin sakit," kata dokter.
Dokter lantas meminta Maia untuk melakukan operasi pengangkatan batu empedu sebesar 2 cm tersebut. Pasalnya menurut dokter, batu empedu tersebut tak bisa hilang hanya dengan pengobatan alternatif seperti yang dilakukan Maia dengan cara makan apel.
Maia sendiri masih ragu-ragu untuk melakukan operasi. Tapi operasi adalah jalan satu-satunya agar masalah batu empedu hilang dan bisa mengurangi sakit GERD.
Kembali melihat kolom komentar postingan Maia, para netizen mendukung ibu 3 anak itu untuk melakukan operasi pengangkatan batu empedu.
"Operasi aja bun, kan penyembuhan juga ga lama," tulis netizen. "Diangkat aja bunda, aku juga pernah, sekarang sehat-sehat aja tuch," timpal lainnya.
Baca Juga: Makin Memprihatinkan, Maia Estianty Wajib Jalani Operasi
Berita Terkait
-
Dituduh Ahmad Dhani Cari Muka, Maia Estianty Singgung tentang Manusia yang Sibuk Terlihat Baik
-
Maia Estianty Ngaku Dulu Biaya Sewa Rumah Dibantu Emilia Contessa, Ahmad Dhani Murka
-
15 Kontestan Indonesian Idol XIV Terpilih, Ada yang Dianggap Tak Layak
-
Bukan Lagi Jelita, Maia Estianty Punya Julukan Baru di Usia 50 Tahun: Sekarang Aku Lolita
-
Segera Punya Cucu dari Al Ghazali, Maia Estianty Punya Panggilan Unik
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Terbongkar di Sidang! Modus Pinjam Bendera dan Lahan Ilegal di Balik Korupsi Sampah Tangsel Rp21,6 M
-
4 Spot Wisata Hits di Kabupaten dan Kota Serang Banten yang Wajib Masuk 'Wishlist' Weekend Kamu
-
Waspada Virus Nipah! Bandara Soetta Perketat Pengawasan Penumpang Internasional Malam Ini
-
Biar Gak Telat Masuk Kantor, Ini Jadwal Keberangkatan Pertama dan Terakhir KRL Rangkasbitung
-
Niat Bela Teman dari Aksi Bullying, Pelajar SMK di Anyer Tewas Ditusuk Saat Tolak Permintaan Maaf