SuaraBanten.id - Belakangan, kekayaan Gilang Juragan 99 menjadi perbincangan. Ada pihak-pihak yang meragukan kekayaan pemilik nama asli Gilang Widya Pramana itu, termasuk Nikita Mirzani.
Topik seputar kekayaan pun ditanyakan kepada Juragan 99 saat hadir dalam acara Superstar Announcement RANS Cilegon FC, Selasa (29/3/2022). Kendati begitu, ia tidak memberikan banyak jawaban.
Sambil menempelkan kedua telapak tangannya, Gilang Juragran 99 itu memohon maaf untuk tidak memberikan jawaban.
"Terima kasih, terima kasih," ujar Gilang Juragan 99 di kantor Prestige Motorcars, Pluit, Jakarta, Selasa (29/3/2022).
Baca Juga: Ditanya Wartawan soal Kekayaan, Gilang Juragan 99 Tak Nyaman dan Buru-Buru Tinggalkan Acara
Sempat menolak berkomentar, Gilang Juragan 99 akhirnya meminta doa soal masalah yang saat ini ia hadapi.
"Ya pokoknya doakan yang terbaik saja. Doakan yang terbaik saja buat saya," kata bos Arema FC ini.
Pun soal cibiran Nikita Mirzani terhadap sumber kekayaannya, Gilang Juragan 99 memilih tidak mengambil tindakan apa pun. "Ya kami cukup diamkan saja lah," tuturnya.
Namun setelahnya, Gilang Juragan 99 tak mau berkomentar lebih banyak. Pemilik J99 Corp ini memilih menyudahi sesi tanya jawab dan langsung meninggalkan lokasi acara dan menuju mobilnya.
"Sudah ya, terima kasih ya," ucap Gilang Juragan 99.
Baca Juga: Momen Gilang Juragan 99 Diledek Raffi Ahmad dan Rudy Salim
Setelah heboh kasus Doni Salmanan dan Indra Kenz yang ditangkap polisi dalam kasus investasi bodong berkedok binary option. Nama Gilang Widya Pramana alias Juragan 99 kemudian disebut-sebut karena kerap pamer kekayaan dan harta beda yang dimilikinya dicurigai bukan murni miliknya sendiri.
Berita Terkait
-
Lisa Mariana Nimbrung di Unggahan Terbaru Nikita Mirzani, Netizen: Najis, Pansos Mulu
-
Datangi Kantor Polda Metro Jaya, Penampilan Reza Gladys Diledek Norak
-
Kuasa Hukum Isa Zega Sebut Nikita Mirzani Tak Berkualitas Jadi Saksi
-
Nikita Mirzani Polisikan Akun TikTok, Masih Ada Kaitannya dengan Reza Gladys
-
Kantongi Bukti Video, Pihak Reza Gladys Berharap Oky Pratama dan Doktif Segera Jadi Tersangka
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Mau Dapat Saldo DANA Gratis, Buruan Klaim Link DANA Kaget Hari Ini
-
Tiga Begal di Rajeg dan Pasar Kemis Tangerang Diringkus Polisi
-
Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Dapatkan Rp500 Ribu Hingga JutaanBagi yang Tercepat!
-
Ada 1.152 TPS Rawan PSU Pilkada Kabupaten Serang, 7 Berstatus Sangat Rawan
-
Pemprov Banten Guyur Rp5 Miliar untuk Penanganan Banjir di Kota Tangerang