SuaraBanten.id - Tangerang Selatan hujan es, Senin (14/3/2022). Hujan sangat deras menerjang Tangerang Selatan dan Kabupaten Tangerang.
Dalam unggahan netizen yang disebarkan Instagram @Tangsel_update mengabarkan jika hujan es terjadi di Tangsel. Butiran es sebesar kerikil berwarna putih.
"Hujan es terjadi di wilayah Kota Tangerang Selatan, pada Senin (14/3)," begitu petik @Tangsel_update.
SuaraBanten.id mengkonfirmasi seorang warga yang rumahnya di Jurangmangu. Katanya benar.
Baca Juga: Mayat Pria di Kali Ciputat Tangsel Bukan Korban Pembunuhan, Diduga Hanyut Saat Mandi
"Benar, genting berisik banget," kata Surya saat dihubungi.
Hujan di Tangsel disertai angin kencang hingga menumbangkan pohon di kawasan Jombang, Ciputat.
"Hujan disertai angin encang merobohkan pohon yang ada di Jalan Merpati, Jombang Ciputat," tulis @Tangsel_update yang mengutip info dari @sehat.berkah.
Sementara itu di Kawasan Curug, Kabupaten Tangerang juga terjadi hujan deras disertai petir dengan suara menggelegar.
"Suaranya kencang banget," kata Dewi, salah seorang warga Citra Pasundan saat dihubungi SuaraBanten.id.
Baca Juga: Geger! Mayat Pria Tanpa Identitas Ditemukan Tersangkut di Kali Ciputat Tangsel
Berita Terkait
-
H+3 Lebaran: Mayoritas Kota Besar Diguyur Hujan Ringan Hingga Petir
-
Keselamatan Berkendara di Tengah Hujan saat Mudik, Mengapa Lampu Hazard Bukan Solusi yang Tepat?
-
7 Titik Penting Perawatan Mobil Listrik Usai Terkena Hujan, Catat!
-
Jakarta dan Jawa Barat Masih Berpotensi Hujan Sampai 1 April, BNPB Lakukan Rekayasa Cuaca
-
Hujan Deras Masih Guyur Jakarta, Modifikasi Cuaca Masih Berlanjut
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Kawasan Banten Lama Dipadati Ribuan Peziarah Pada Libur Lebaran
-
Pulau Merak Besar dan Pulau Merak Kecil Dipadati Ribuan Wisatawan
-
Perayaan HUT Kabupaten Pandeglang Bakal Digelar Sederhana, Buntut Efisiensi Anggaran
-
Pantai Batu Saung Anyer Dipadati Wisatawan Saat Libur Lebaran 2025
-
KMP Mutiara Ferindo II Kebakaran, 17 ABK Dievakuasi Tim SAR