SuaraBanten.id - Ustaz Abdul Somad alias UAS baru-baru ini ikut mengomentari kabar viral terkait wanita berjilbab menikah dengan pria Kristen di Gereja. Dalam narasi sebuah unggahan Facebook dijelaskan pasangan wanita berjilbab dengan pria Kristen itu menjalani pemberkatan pada pagi hari dan akad nikah pada siang harinya.
Terkait hal tersebut, Ustaz Abdul Somad melalui sebuah kanal Youtube sempat menyebutkan bahwa pernikahan beda agama tidak diperbolehkan dalam agama Islam.
Melalui kanal Youtube tersebut, Ustadz Abdul Somad menyebutkan jika perempuan menikah dengan pria beda agama lalu murtad tempatnya kembalinya keneraka jahanam.
“Kalau sampai engkau muslimah gara-gara kamu menikah sama beda agama lalu kau murtad maka neraka jahanam tempatmu,” katanya melalui kanal Youtobe dikutip dari terkini.id (jaringan Suara.com).
Karenanya, UAS menyebut muslimah-muslimah itu baliklah, taubatlah dan masuklah kembali ke agama Islam dan mengucapkan dua kalimat syahadat.
"Jangan menikah hanya mencari kekayaan dan meninggalkan keyakinan sebutnya," ujarnya.
Dalam kesempatan itu, Ustaz Abdul Somad juga mengimbau orangtua baik-baik dan terus menjaga anaknya yang wanita agar tidak terbujuk rayuan laki-laki beda keyakinan.
UAS menambahkan, hal itu perlu dijaga, karena suatu ketika nanti sudah menikah dan memiliki anak, tentu anak bersama istri akan ditinggalkan oleh suami yang beda agama. Apa yang terjadi, kata suami kepada istrinya, jika engkau tidak ikut aku dan murtad, maka saya akan tinggalkan kau.
Baca Juga: Ustaz Abdul Somad Soal Namanya Masuk Daftar Penceramah Radikal: Pastikan Apakah Ini Hoaks?
Tag
Berita Terkait
-
Garap Reboot, Kristen Stewart Ingin Kembali ke Twillight Jadi Sutradara
-
Aktif Seharian? Ini 5 Sunscreen SPF 50 Pria Pelindung dari Sinar UV
-
Pria di Depok Tewas Ditusuk Saat Tertidur Pulas, Pelaku Teriak 'Gua Orang Lampung'
-
4 Rekomendasi Face Wash dan Shaving Foam 2 in 1, Solusi Double Cleanse Pria
-
6 Parfum Pria untuk Aktivitas Sehari-hari, Wangi Segar dan Tidak Menyengat!
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
BNN Obrak-Abrik Pabrik Tembakau Sintetis di Tangerang: Waspada, Bahan Baku Ternyata Dibeli Online!
-
LSPR Bawa Anyaman Bambu Buniayu Tangerang Go Internasional
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini